Buku Yesterday Afternoon Boy (Anak Kemaren Sore) - Karya Ikram Marki
s
Book 5

Yesterday Afternoon Boy (Anak Kemaren Sore)

Reviews (0 / 5)

by Ikram Marki

About this edition
Novel merupakan karangan prosa panjang yang mengandung rangkaian cerita kehidupan seseorang dengan orang yang berada di sekitarnya. Biasanya, novel terinspirasi dari kisah nyata atau ide imajinatif dan ditulis melalui urutan peristiwa. Manfaat membaca novel tentang kisah perjalanan hidup seseorang kita akan mampu meneladani sikap dan pemikiran yang maju dari tokoh yang dibaca, menghargai nilai-nilai kehidupan, menjadi motivasi untuk diri sendiri, melihat bahwa usaha dan kerja keras memberikan hasil, dan melihat sisi kelebihan dan kekurangan dari tokoh. Nah, salah satu novel yang menceritakan perjalanan dari si penulis adalah novel Yesterday Afternoon Boy (Anak Kemaren Sore). Novel Yesterday Afternoon Boy (Anak Kemaren Sore) adalah novel karya Ikram Makri. Novel ini menceritakan seorang anak laki-laki yang selalu di cap sebagai anak kemarin sore. 'Anak kemarin sore' dapat diartikan sebagai anak yang masih kecil dan belum tahu apa-apa. Secara keseluruhan novel ini menceritakan perjalanan masa muda si penulis. Bagi kalian yang ingin membaca novel beralur cerita kisah perjalanan hidup. Novel ini sangat cocok untuk menemani kalian. Yuk segera dapatkan bukunya di Gramedia! Sinopsis Gue selalu sedih setiap kali dianggap nggak serius sama orang-orang. Dan saat gue lagi sedih itu, mereka malah ngatain kalo akting sedih gue natural banget. Gimana gue nggak makin sedih? Yah, emang sudah nasib kali jadi orang yang dicap "˜anak kemarin sore'. Susah banget bikin orang percaya bahwa gue juga bisa bersikap dewasa. Yaudah, sekalian aja panggil gue Yesterday Afternoon Boy!
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Bukune

  • Tanggal Terbit

    09 Nov, 2017

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books