Buku Why? Renaissance And The Religious Reform (Sejarah Dunia) - Karya Jo Han Uk
s
Book 5

Why? Renaissance And The Religious Reform (Sejarah Dunia)

Reviews (0 / 5)

by Jo Han Uk

About this edition
Ada banyak sekali perubahan yang telah terjadi setelah abad baru muncul. Perubahan yang terjadi tersebut juga telah membawa banyak sekali perkembangan kepada dunia ini. Mulai dari kehidupan sosial bermasyarakat, sampai budaya dan ilmu pengetahuan yang mengalami perkembangan pesat. Dalam komik "Why? Sejarah Dunia: Renaissance And The Religious Reform" ini akan banyak menceritakan mengenai bagaimana situasi di daerah Barat pada saat Abad Pertengahan. Tidak hanya itu saja, setelah membahas hal tersebut juga akan dijelaskan berbagai macam budaya yang muncul setelah lahirnya masa Renaissance ini, kebangkitan dalam agama, sampai lahirnya peradaban yang lebih modern di daerah Eropa. Lewat buku ini, para pembaca dapat mempelajari banyak hal mengenai masa-masa Renaissance dan hal lainnya, seperti adanya Perjanjian Westphalia yang bisa mengakhiri sebuah perang agama yang terjadi selama 30 tahun yang membuat agama dapat berkembang dengan bebas di daerah Eropa. Kemudian perang yang terjadi antara Inggris dan Spanyol, serta Pelayaran yang dilakukan oleh pelaut terkenal, yaitu Columbus. Komik "Why?" ini merupakan seri komik pendidikan yang dikemas dengan ringan dan menghibur agar memudahkan anak dalam mempelajari sains. Tentang Buku Judul: Sejarah Dunia: Why? Renaissance and The Religious Reform Penulis: Jo Han Uk Penerbit: Elex Media Komputindo ISBN: 9786020205496 Jumlah Halaman: 198 halaman Berat: 0,50 kg Lebar: 18 cm Panjang: 24 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    28 Jan, 2013

    Penulis
    Jo Han Uk
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books