Buku Why? Perkembangan Masyarakat Tradisional Asia Timur - Karya Grimmnamu, Yearim dang
s
Book 5

Why? Perkembangan Masyarakat Tradisional Asia Timur

Reviews (0 / 5)

by Grimmnamu ,   Yearim dang

About this edition
Indonesia mempunyai hubungan yang dekat dengan Jepang, China, dan beberapa negara Asia Tenggara lainnya. Jadi, penting untuk mengetahui bagaimana sejarahnya sampai menjadi seperti sekarang. Dalam buku Why? Perkembangan Masyarakat Tradisional Asia Timur ini terdapat cerita zaman Jomon yang diketahui sebagai awal sejarah Jepang, cerita muncul dan runtuhnya dinasti-dinasti di China, dan cerita beberapa Negara Asia Tenggara yang mempunyai kebudayaan yang beragam. Kalau kamu ikut menikmati perjalanan di dalamnya, tanpa kamu sadari pengetahuan sejarahmu akan meningkat. Why? Perkembangan Masyarakat Tradisional Asia Timur merupakan salah satu buku dari seri buku Why?. Dalam buku ini pembaca akan diajak untuk mengenal lebih dalam tentang perkembangan masyarakat di beberapa negara Asia khususnya bagian Timur. Buku ini menghadirkan berbagai macam pembahasan yang sangat bermanfaat bagi para pembaca untuk meningkatkan pengetahuan tentang sejarah. Gaya bahasa yang digunakan pada buku ini dapat dipahami dengan mudah oleh para pembaca karena dijelaskan secara detail dan rinci. Selain itu, terdapat juga berbagai macam ilustrasi yang disajikan untuk mengenalkan beberapa negara Asia yang hadir di buku ini. Selain menjadi bacaan yang menarik untuk mengisi waktu kosong, melalui buku ini pembaca akan mendapatkan banyak ilmu pengetahuan baru tentang perkembangan masyarakat tradisional Asia Timur. Buku ini dapat dibaca oleh berbagai kalangan mulai dari anak-anak, remaja, hingga dewasa. Judul: Why? Perkembangan Masyarakat Tradisional Asia Timur Halaman: 199 halaman Penerbit: Elex Media Komputindo Tanggal Terbit: 31 Mei 2017 Berat: 0.45 kg ISBN: 9786020201665 Dimensi: 24x18 cm Bahasa: Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    199

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    30 May, 2017

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    -

Similar Books