Buku Why? Metaverse - Metamesta - Karya YeaRimDang
s
Book 5

Why? Metaverse - Metamesta

Reviews (0 / 5)

by YeaRimDang

About this edition
Komik serial Why? adalah komik edukasi untuk anak yang berisikan materi Ilmu Pengetahuan. Komik yang diterbitkan oleh Elex Media Komputindo ini dibuat dengan tujuan untuk mempermudah anak, terutama yang sedang duduk di bangku sekolah dasar, agar lebih mudah memahami ilmu pengetahuan. Buku ini cocok untukmu yang sedang mencari bahan bacaan, sebab membaca membuatmu dapat berpikir kritis, transformasi ilmu dan juga banyak hal di dalam buku. Kamu juga memiliki banyak pandangan baru setelah membaca buku, tak jarang kamu akan menemukan dirimu di banyak versi. Dan jika beruntung kamu akan jatuh cinta dengan buku, dan ini sangat menyenangkan. Kegiatan membaca tak hanya kegiatan mengisi waktu luang melainkan mencari ilmu dan pengetahuan baru. Selamat membaca dan menamatkan segala bacaan yang sedang kamu baca, termasuk buku ini! Sinopsis Buku: Metaverse adalah gabungan dari kata "˜meta' dan "˜universe', yang pertama kali digunakan dalam sebuah novel fiksi ilmiah karya Neal Stephenson. Secara singkat, metaverse merupakan ruang virtual yang dapat diciptakan dan dijelajahi oleh para penggunanya, dan mereka dapat berinteraksi tanpa mengetahui identitas asli satu sama lain di dunia nyata. Seiring dengan perkembangan teknologi, banyak orang yang semakin merasa nyaman berada di dunia maya. Hal itu dapat menjadi peluang untuk meningkatkan potensi diri atau menemukan potensi diri yang tersembunyi. Ayo, jelajahi metaverse bersama Omji dan Komji! Selling Point: Salah satu seri komik pendidikan dengan penjualan terbaik di Indonesia dan Korea Selatan. Buku ini secara khusus membahas metaverse yang saat ini sedang ramai diperbincangkan oleh orang-orang dari berbagai penjuru dunia. Dikemas dalam bentuk komik dengan cerita yang menarik sehingga informasi yang disajikan di dalamnya dapat dipahami dengan mudah oleh anak-anak. Informasi Tambahan: #Why #Social #Science #Metaverse #Metamesta #Komdik #KomikPendidikan #Edukasi #Virtual #Internet #Teknologi #Avatar #AlterEgo
Details
  • Jumlah Halaman

    184

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    18 Jan, 2023

    Penulis
    YeaRimDang
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786230045448

Similar Books