Buku Trik Sakti Kuasai Tenses Dan Grammar Bahasa Inggris - Karya Ulin Nuha Masruchin
s
Book 5

Trik Sakti Kuasai Tenses Dan Grammar Bahasa Inggris

Reviews (0 / 5)

by Ulin Nuha Masruchin

About this edition
Belajar bahasa Inggris menjadi hal yang wajib dipelajari dan dikuasai saat ini oleh semua orang. Terutama bagi mereka yang telah bekerja atau akan masuk ke dalam dunia profesional. Belajar bahasa Inggris untuk pemula memang terlihat kompleks dan sulit karena banyaknya kata, jenis kalimat, cara pelafalan, dan juga cara penulisan. Namun semuanya akan terasa mudah dan menyenangkan jika kita tahu cara belajar bahasa Inggris dengan cara yang tepat dan memiliki media pembelajaran yang efektif. Perlu di ingat juga bahwa belajar bahasa Inggris tidak pernah lepas dari yang namanya tenses. Dalam bahasa Inggris sendiri, ada 16 tenses bahasa Inggris, apabila kita dapat menguasai tenses yang tersedia di dalam ilmu bahasa Inggris, berarti kita sudah menguasai 60% kemampuan berbahasa Inggris. Buku ini hadir untuk membantu para pembaca dalam mendalami bahasa Inggris. Mengenalkan bentuk aktif dan pasif dari semua tenses, mulai dari pola kalimat, ragam jenis kata, dan masih banyak lagi lainnya. Buku ini juga dilengkapi dengan penjelasan singkat, pengayaan latihan, dan belajar penerjemahan secara mandiri. Selain itu, buku ini juga diperkaya dengan materi grammar (tata bahasa), reading comprehension, conversation, biografi singkat beberapa tokoh penting, dan daftar kata (glossary), sehingga pembaca terbantu dalam memperkaya kosakata (Vocabulary). Berikut ini adalah detail bukunya, Jumlah Halaman : 212 Penerbit : Araska Publisher Tanggal Terbit : 28 Jul 2017 Berat : 0.20 kg ISBN : 9786023004027 Lebar : 14 cm Panjang : 20.5cm
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Araska Publisher

  • Tanggal Terbit

    27 Jul, 2017

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books