Buku TINDAK PIDANA PERBANKAN DALAM PROSES PERADILAN DI INDONESIA - Karya
s
Book 5

TINDAK PIDANA PERBANKAN DALAM PROSES PERADILAN DI INDONESIA

Reviews (0 / 5)

by

About this edition
Tindak pidana perbankan adalah perbuatan yang melanggar ketentuan undang-undang perbankan atau hukum pidana umum atau tindak pidana khusus lainnya yang berkaitan dengan tindak pidana perbankan. Perbedaan umum tindak pidana di bidang perbankan diartikan sebagai tindak pidana yang berkaitan dengan perbankan, dan tindak pidana perbankan adalah tindak pidana sebagaimana diatur dalam undang- undang perbankan. SINOPSIS Substansi dari buku ini terbagi atas dua variabel, pertama-tama menguraikan tentang tindak pidana perbankan, di mana penulis menelusuri dari kelembagaan bank, tindak pidana perbankan, dimensi baru tindak pidana, pengaturan tindak pidana perbankan secara normatif dalam Undang-Undang Perbankan dan sistem perbankan serta good corporate governance dalam mengelola bank. Dalam buku ini, Penulis juga mempertanyakan tentang konsep pemidanaan terhadap korporasi sebagai suatu tuntutan bahwa kejahatan di bidang perbankan acap kali dilakukan oleh badan hukum. Variabel berikutnya membahas tentang beberapa kasus konkret tindak pidana perbankan dalam kasus-kasus konkret yang telah memiliki kekuatan hukum tetap. Buku ini merupakan satu tuntutan bagi setiap pembaca dan disajikan dengan bahasa yang mudah dipahami dan komunikatif bagi pembacanya. Saya mengucapkan selamat kepada kedua penulis dan semoga buku ini dapat bermanfaat bagi masyarakat. DETAIL Jumlah Halaman : 351 Penerbit : Prenadamedia Group Tanggal Terbit : 25 Agt 2021 Berat : 0.37 kg ISBN : 9786024222161 Lebar : 15.0 cm Bahasa : Indonesia Panjang : 23.0cm
Details
  • Jumlah Halaman

    351

    Penerbit

    Prenadamedia Group

  • Tanggal Terbit

    24 Aug, 2021

    Penulis
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786024222161

Similar Books