Buku Telisik Manajemen Sumber Daya Manusia - Karya DR FARIDA ELMI MM
s
Book 5

Telisik Manajemen Sumber Daya Manusia

Reviews (0 / 5)

by DR.FARIDA ELMI . MM

About this edition
Manajemen Sumber Daya Manusia atau MSDM Merupakan organ penting dari setiap organisasi dan pondasi, bagi keberlangsungan secara jangka panjang dari berputarnya roda perusahaan dalam menghadapi tantangan negara- negara maju ke depan, beberapa tahun yang lalu kita terngiang dan ingat kata- kata akan globalisasi kemudian disusul dengan kebijakan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA), tidak sedikit orang takut kehilangan dan tidak mendapatkan tempat untuk berkontribusi dalam membesarkan roda perekonomian bangsa kita tercinta ini. Pengetahuan manajemen sumber daya manusia tidak hanya dimiliki dan dikuasai oleh orang-orang yang kompeten maupun secara kebetulan ada pada divisi SDM/HR, tetapi seluruh civitas organisasi harus mengenali dan mengetahui secara detail proses manajemen sumber daya manusia sampai keceluknya. Koordinasi setiap instrumen dalam organisasi berjalan sesuai dengan fungsi dan tanggung jawabnya. Kewajiban perusahaan untuk mensosialisasikan secara sustainable dan mengimplementasikannya secara transparan dan objektif apa yang menjadi kebijakan organisasi, sehingga seluruh organ dalam organisasi berjalan kondusif, didalam buku inilah banyak hal yang membuka mata hati MSDM. Buku ini dapat menjadi salah satu buku untuk menelisik lebih dalam mengenai manajemen sumber daya manusia dan mengapa MSDM ini sendiri penting bagi negara Indonesia. Buku ini dapat dibaca oleh kamu yang mengemban pendidikan di jurusan yang berhubungan dengan manajemen sumber daya manusia agar lebih memahami materi tersebut.
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Mitra Wacana Media

  • Tanggal Terbit

    03 Feb, 2018

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books