Buku Teladan Kepemimpinan dalam Alkitab: Yosua - Karya Lee Hyeon Woo Dan Ahn Jung Geol
s
Book 5

Teladan Kepemimpinan dalam Alkitab: Yosua

Reviews (0 / 5)

by Lee Hyeon Woo Dan Ahn Jung Geol

About this edition
Seorang pemimpin sepatutnya harus mampu berpengaruh bagi orang lain. Dalam kasus Yosua, sebagai pemimpin ia dikenal pada awalnya kurang berpengaruh. Ia masih hanya terfokus pada sukunya saja, sehingga ia belum mampu mempengaruhi bangsa Israel. Pemimpin sejati selalu menggunakan pengaruhnya untuk membawa perubahan positif dan memimpin para pengikutnya pada jalan yang benar untuk mencapai tujuan. Yosua menggantikan Musa untuk memimpin bangsa Ibrani menuju tanah terjanji. Kadang kala ia merasa takut dan gentar, juga tidak percaya diri. Namun Allah senantiasa menguatkan dan menyertai Yosua. Dengan pimpinan Allah, Yosua dan pasukannya berhasil merobohkan tembok Yerikho dan merebut kota. Yosua pun menjadi pemimpin yang dihormati rakyat dan bangsa lain. Dengan membaca seri komik "Teladan Kepemimpinan dalam Alkitab" ini, anak-anak dapat mencontoh teladan iman dan kepemimpinan Yakub. Selain itu, komik diharapkan mendorong anak-anak untuk selalu membaca Alkitab.Yosua menggantikan Musa untuk memimpin bangsa Ibrani menuju tanah terjanji. Kadangkala ia merasa takut dan gentar, juga tidak percaya diri. Namun Allah senantiasa menguatkan dan menyertai Yosua. Dengan pimpinan Allah, Yosua dan pasukannya berhasil merobohkan tembok Yerikho dan merebut kota. Yosua pun menjadi pemimpin yang dihormati rakyat dan bangsa lain. Dengan membaca seri komik "Teladan Kepemimpinan dalam Alkitab" ini, anak-anak dapat mencontoh teladan iman dan kepemimpinan Yakub. Selain itu, komik diharapkan mendorong anak-anak untuk selalu membaca Alkitab.
Details

Similar Books