Buku Super Kilat Kuasai Bahasa Arab Secara Otodidak - Karya Ulin Nuha
s
Book 5

Super Kilat Kuasai Bahasa Arab Secara Otodidak

Reviews (0 / 5)

by Ulin Nuha

About this edition
"Al-Qur'an yang diturunkan dengan bahasa Arab meniscayakan para pengkajinya untuk memahami kaidah kebahasaannya. Buku ini berhasil memaparkan kaidah-kaidah bahasa Arab dengan lugas dan mudah dicerna" -M. Kamalul Fikri (Penerima Program Beasiswa Santri Berprestasi Kemenag) Tidak dapat dipungkiri bahwa bahasa Arab telah menjelma sebagai salah satu bahasa internasional. Oleh karena itu, minat orang untuk dapat menguasai bahasa Arab , bahkan untuk bisa mengerti isi dan kandungan dari Al-Qur'an semakin terus meningkat. Penguasaan bahasa Arab sendiri memang mencakup beberapa hal, di antaranya adalah mendengar, berbicara, membaca, dan juga menulis. Semua hal yang dibutuhkan untuk mempelajari bahasa Arab tersebut sudah terangkum secara lengkap dalam buku ini. Selain itu, dalam buku ini juga terdapat semua kaidah yang berkaitan dengan gramatika bahasa Arab, seperti kalam, i'rab, fi'il, marfu'atul asma', manshubatul asma', majruratul asma', na'at, taukid, badal, dan "˜athar. Dengan ini, buku Super Kilat Kuasai Bahasa Arab Secara Otodidak ini sangat cocok untuk dimiliki karena lewat buku ini, pembaca yang tertarik dan ingin belajar bahasa Arab akan mampu untuk memahami, bahkan menguasai bahasa Arab dengan baik dan benar. Tentang Buku: Judul: Super Kilat Kuasai Bahasa Arab Secara Otodidak Penulis: Ulin Nuha Penerbit: Diva Press ISBN: 9786023914180 Jumlah Halaman: 228 halaman Berat: 0,245 kg Lebar: 14 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Diva Press

  • Tanggal Terbit

    23 May, 2017

    Penulis
    Ulin Nuha
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books