Buku Statistika Peneliatian : Aplikasinya Dengan Spss - Karya Tedi Rusman
s
Book 5

Statistika Peneliatian : Aplikasinya Dengan Spss

Reviews (0 / 5)

by Tedi Rusman

About this edition
Data atau fakta merupakan komponen yang sangat penting dalam suatu penelitian, namun data tidak akan bermakna jika tidak diolah dan dianalisis secara baik,oleh karena itu perlu suatu alat atau software untuk mengolah data tersebut. SPSS (Statistical Product and Service Solution) merupakan salah satu software untuk mengolah data hasil penelitian, dan saat ini banyak digunakan dan diminati oleh para peneliti pemula, mahasiswa S1, S2 maupun S3 dalam rangka menyusun tugas akhir. SPSS juga merupakan sebuah program aplikasi yang memiliki kemampuan untuk analisis statistik cukup tinggi serta sistem manajemen data pada lingkungan grafis dengan menggunakan menu-menu deskriptif dan kotak-kotak dialog yang sederhana sehingga mudah dipahami untuk cara pengoperasiannya. Beberapa aktivitas dapat dilakukan dengan mudah yaitu dengan menggunakan pointing dan clicking mouse SPSS banyak digunakan dalam berbagai riset pemasaran, pengendalian dan perbaikan mutu (quality improvement), serta riset-riset sains. SPSS pertama kali muncul dengan versi PC (bisa dipakai untuk komputer desktop) dengan nama SPSS/PC+ (versi DOS). Tetapi, dengan mulai populernya sistem operasi windows. SPSS mulai mengeluarkan versi windows (mulai dari versi 6.0 sampai versi terbaru sekarang). Buku Statistika Penelitian: Aplikasinya Dengan SPSS akan membantu anda dalam menganalisis dan mengolah sebuah data dengan bantuan software SPSS untuk mencapai hasil penelitian yang akurat. Judul : Statistika Penelitian: Aplikasinya Dengan SPSS Penulis : Tedi Rusman Penerbit : Graha Ilmu Tanggal Terbit : 8 April 2016 Halaman : 162 Berat : 380 g Lebar : 21 cm Bahasa : Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Graha Ilmu

  • Tanggal Terbit

    07 Apr, 2016

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books