Buku SMP/MTs Kelas IX Eksplorasi Ilmu Alam Jilid 3 - Kurikulum 2013 Revisi Terbaru - Karya Budi Purwanto, Arinto Nugroho
s
Book 5

SMP/MTs Kelas IX Eksplorasi Ilmu Alam Jilid 3 - Kurikulum 2013 Revisi Terbaru

Reviews (0 / 5)

by Budi Purwanto ,   Arinto Nugroho

About this edition
Buku Eksplorasi Ilmu Alam Jilid 3 : Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTS Kelas 9 Kurikulum 2013 (Revisi Terbaru) ini berisi ilmu alam atau ilmu pengetahuan alam disingkat IPA merupakan istilah yang digunakan yang merujuk pada rumpun ilmu di mana objeknya adalah benda-benda alam dengan hukum-hukum yang pasti dan umum, berlaku kapan pun dan di mana pun. Orang yang menekuni bidang ilmu pengetahuan alam disebut sebagai Saintis. Sains sebagai proses merupakan langkah-langkah yang ditempuh para ilmuwan untuk melakukan penyelidikan dalam rangka mencari penjelasan tentang gejala-gejala alam. Langkah tersebut adalah merumuskan masalah, merumuskan hipotesis, merancang eksperimen, mengumpulkan data, menganalisis dan akhirnya menyimpulkan. Dari sini tampak bahwa karakteristik yang mendasar dari Sains adalah kuantifikasi artinya gejala alam dapat berbentuk kuantitas. Ilmu alam mempelajari aspek-aspek fisik & non manusia tentang Bumi dan alam sekitarnya. Ilmu-ilmu alam membentuk landasan bagi ilmu terapan, yang keduanya dibedakan dari ilmu sosial, humaniora, teologi, dan seni. Buku pelajaran yang satu ini dapat membantu proses pembelajaran siswa-siswi dalam memperdalam ilmu mengenai eksplorasi ilmu alam. Buku pelajaran ini menjelaskan materi-materi mengenai eksplorasi ilmu alam untuk tingkatan SMP/MTs Kelas 9. Selain menjadi acuan pembelajaran secara mandiri oleh murid, buku ini juga dapat menjadi acuan pemberian materi bagi para guru pengajar, untuk memberikan materi mengenai eksplorasi ilmu alam kepada murid-murid di sekolah.
Details

Similar Books