Buku Smp/Mts Kl Vii Paspor Matematika K/13 Rev - Karya Sukino
s
Book 5

Smp/Mts Kl Vii Paspor Matematika K/13 Rev

Reviews (0 / 5)

by Sukino

About this edition
Sinopsis: Buku Paspor Matematika akan setia menemani kamu untuk lebih akrab dengan matematika. Penyajian buku ini dikemas dengan cara mengaitkan materi dan kehidupan sehari-hari. Penulis buku menggunakan gaya yang menarik sehingga kamu terdorong untuk selalu mempelajarinya. Daya tarik itu meliputi segi materi, penyajian, kebahasaan dan kegrafikan nya. Pada proses pembelajaran, buku ini menekankan pentingnya nilai-nilai karakter bangsa. Nilai-nilai tersebut perlu ditanamkan sejak dini agar kelak kamu menjadi orang yang berkualitas dan berkarakter mulia. Dengan buku ini, kamu akan tertantang untuk mempelajari matematika lebih mendalam. Deskripsi: Pelajaran Matematika merupakan salah satu mata pelajaran yang wajib ada pada jenjang pendidikan dari Sekolah Dasar hingga Sekolah Menengah Atas dan juga kejuruan. Adanya Buku Paspor Matematika yang diperuntukkan bagi peserta didik kelas 7 ini dapat menjadi buku pendamping pembelajaran. Buku Paspor Matematika hadir dengan kurikulum yang disesuaikan dengan kurikulum 2013 terbaru, hal ini diharapkan buku ini mampu membantu peserta didik belajar dengan baik sesuai dengan kurikulum yang berlaku. Dengan menjadikan Buku Paspor Matematika Kurikulum 2013 Revisi SMP/MTs Kelas 7 sebagai buku pendamping belajar peserta didik, diharapkan juga dapat membantu meningkatkan kompetensi peserta didik khususnya dalam mata pelajaran matematika. Selamat Belajar, semoga sukses! Informasi lainnya : Judul : Buku Paspor Matematika Kurikulum 2013 Revisi SMP/MTs Kelas 7 Deskripsi fisik : 17,7 x 24,6 cm, 560 halaman Weight : 0.901 kg ISBN :9786023824410 Pengarang : Sukino Penerbitan : Yrama Widya, 2019 Bahasa : Indonesia Bentuk Karya : Bukan Fiksi/Tidak bisa diidentifikasikan Status : Aktif
Details
  • Jumlah Halaman

    560

    Penerbit

    Yrama Widyaa

  • Tanggal Terbit

    12 Sep, 2019

    Penulis
    Sukino
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786023824410

Similar Books