Buku Smp/Mts Buku Interaktif Kl.7 Bahasa Indonesia Smt.1 Rev.2021 - Karya Raden Dwi Gita Apriliyani, Y Budi Artati
s
Book 5

Smp/Mts Buku Interaktif Kl.7 Bahasa Indonesia Smt.1 Rev.2021

Reviews (0 / 5)

by Raden Dwi Gita Apriliyani ,   Y. Budi Artati

About this edition
Manusia merupakan makhluk sosial yang tidak dapat hidup sendiri sehingga memerlukan interaksi dan komunikasi dengan orang lain. Salah satu media untuk berinteraksi dan berkomunikasi adalah bahasa. Bahasa digunakan untuk mempermudah manusia dalam menyampaikan pikiran, gagasan, ataupun perasaan. Bahasa lahir berbeda-beda sesuai dengan daerahnya sehingga muncul bahasa yang beraneka ragam. Indonesia merupakan negara yang memiliki lebih dari 300 bahasa daerah. Hal ini dikarenakan kondisi geografis Indonesia yang memiliki banyak pulau, sehingga terdiri atas banyak suku dan adat istiadat. Meskipun memiliki banyak bahasa daerah, Indonesia juga memiliki bahasa persatuan, yakni bahasa Indonesia. Bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional memiliki peran yang sangat penting dalam perilaku berbahasa, baik secara lisan maupun tertulis. Karena sifatnya yang sangat penting ini, maka bahasa Indonesia perlu kita bina dan lestarikan. Terbitan terbaru 2021/2022 Intan Pariwara buku PR/LKS interaktif Bahasa Indonesia untuk kelas 7 SMP semester 1, Buku LKS paling dicari, dapat digunakan bersamaan dengan buku paket pemerintah. Dilengkapi dengan: Aplikasi Soal-Soal HOTS QR Code Pendalaman Materi CT (Computational Thinking). Materi dan Soal yang Berbasis Kompetensi Pembelajaran Online Berbasis STEAM Fitur Mengenal Coding Dilengkapi dengan RPP 1 Halaman Dilengkapi Power Point Pembelajaran Lengkap dan mudah untuk belajar di rumah dan materi-materi yang sangat berpotensi dan menunjang prestasi!!!
Details

Similar Books