Buku SMP Kelas.VII Workbook Interactive English Jilid 1A Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi - Karya Kenneth W Ament, Nursahid, Sudarso
s
Book 5

SMP Kelas.VII Workbook Interactive English Jilid 1A Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi

Reviews (0 / 5)

by Kenneth W. Ament ,   Nursahid ,   Sudarso

About this edition
Perkembangan pendidikan di Indonesia mengalami perubahan yang cepat dan dinamis sekali. Hasil yang terlihat dari perubahan dan perkembangan pendidikan di Indonesia bisa dilihat dari bentuk kurikulum yang kerap kali berubah-ubah. Terdapat satu kurikulum yang saat ini masih banyak diterapkan di banyak sekolah. Kurikulum 2013 Revisi merupakan kurikulum operasional pendidikan yang disusun dan dilaksanakan di masing-masing satuan pendidikan yang pernah berlaku di Indonesia. Kurikulum 2013 Revisi merupakan perbaikan dari Kurikulum 2013 untuk menjawab dengan perkembangan zaman yang menuntut perubahan. Terdapat 10 perubahan yang menjadi poin dalam Kurikulum 2013 Revisi, termasuk di dalamnya perubahan pelaksanaan penilaian Buku ini merupakan buku siswa yang dipersiapkan Pemerintah dalam rangka implementasi Kurikulum 2013. Buku siswa ini disusun dan ditelaah oleh berbagai pihak di bawah koordinasi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, dan dipergunakan dalam tahap awal penerapan Kurikulum 2013. Buku ini merupakan "dokumen hidup" yang senantiasa diperbaiki, diperbaharui, dan dimutakhirkan sesuai dengan dinamika kebutuhan dan perubahan zaman. Masukan dari berbagai kalangan yang dialamatkan kepada penulis dan laman http://buku.kemdikbud.go.id atau melalui email [email protected] diharapkan dapat meningkatkan kualitas buku ini Selain itu, buku ini ditulis secara umum dalam rangka untuk ikut serta mencerdaskan bangsa Indonesia di era globalisasi dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Setiap bab dalam buku ini, dilengkapi dengan Kompetensi Dasar, Kata Kunci, Peta Konsep, Tugas, Latihan, Rangkuman, Refleksi Diri, dan Uji Kompetensi. Uji Kompetensi diberikan beberapa jenis, setelah akhir bab dan setiap akhir semester. Pembahasan materi disajikan dengan bahasa yang lugas dan mudah kalian pahami, dari pembahasan secara umum ke pembahasan secara khusus.
Details

Similar Books