Buku Detik-Detik USBN Ekonomi SMA/MA Tahun 2017/2018 - Karya Irim Rismi Hastyorini, Inung Oni Setiadi, Kartika Sari
s
Book 5

Detik-Detik USBN Ekonomi SMA/MA Tahun 2017/2018

Reviews (0 / 5)

by Irim Rismi Hastyorini ,   Inung Oni Setiadi ,   Kartika Sari

About this edition
Pemerintah, melalui Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) telah mengeluarkan Kisi-Kisi Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) Tahun Pelajaran 2017/2018. Ada yang berbeda antara Kisi-Kisi USBN 2017/2018 dan Kisi-Kisi USBN 2016/2017. Perbedaan tampak pada mata pelajaran Fisika. Ini di luar dugaan karena banyak yang mengira tidak ada perubahan kisi-kisi tahun ini. Apa akibatnya jika Anda menggunakan buku latihan persiapan USBN yang dibuat berdasarkan kisi-kisi tahun lalu? Sudah tentu ada materi yang terlewatkan. Di sisi lain, Anda mempelajari materi yang tidak diujikan. Akibat selanjutnya, banyak soal USBN yang tidak Anda pahami. Fatal, kan? Oleh karena itu, jangan salah pilih. Gunakan buku Detik-Detik USBN yang disusun berdasarkan kisi-kisi yang benar.
Details

Similar Books