Buku Sistem Teknik Kendali - Karya Cekmas Cekdin
s
Book 5

Sistem Teknik Kendali

Reviews (0 / 5)

by Cekmas Cekdin

About this edition
Teknik kendali merupakan ilmu yang mempelajari kestabilan sistem. Ilmu ini tidak hanya dipakai di bidang teknik elektro saja, tetapi juga di bidang teknik lain, seperti teknik mesin, teknik kimia, dan lain-lain. Buku ini direkomendasikan bagi pembaca yang tertarik mempelajari sistem teknik kendali maupun yang bekerja di bidang terkait. Sinopsis Buku berjudul SISTEM TEKNIK KENDALI berisi tentang teori dan contoh soal dengan penyelesaian menggunakan bahasa pemrograman MATLAB yang dikhususkan untuk jurusan Teknik Elektro. Namun tidak menutup kemungkinan bagi disiplin ilmu teknik yang lain untuk mengembangkan sesuai dengan bidangnya. Buku ini membahas berbagai macam hal seputar Sistem Teknik Kendali seperti: 1. Model Matematik Sistem Fisik 2. Tanggapan Sistem 3. Kestabilan Sistem 4. Tempat Kedudukan Akar 5. Kriteria Kestabilan NYQUIST 6. Kestabilan dengan Diagram BODE 7. Perancangan Sistem Kendali Melalui Tanggapan Frekuensi 8. Identifikasi Proses 9. Sistem Pengendalian PID pada Industri 10. Reduksi Osilasi Dan Eliminasi Overshoot pada Kurva Tanggapan Selain itu setiap materi yang disampaikan disertai dengan contoh soal dan penjelasan yang lugas dan terstruktur, sehingga menjadikan semua materi dalam buku ini dapat dengan cepat dan mudah dimengerti oleh para pembaca. Keterangan Jumlah Halaman : 388 Penerbit : Andi Offset Tanggal Terbit : 23 Agt 2017 Berat : 0.54 kg ISBN : 9789792966466 Lebar : 15 cm Panjang : 23 cm Bahasa : Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    388

    Penerbit

    Andi Offset

  • Tanggal Terbit

    22 Aug, 2017

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789792966466

Similar Books