Buku Sifat Wudhu & Shalat Nabi - Karya Yazid bin Abdul Qadir Jawas
s
Book 5

Sifat Wudhu & Shalat Nabi

Reviews (0 / 5)

by Yazid bin Abdul Qadir Jawas

About this edition
Sinopsis: Mengetahui tata cara, bacaan, serta hukum wudhu dan shalat yang benar merupakan kewajiban bagi setiap muslim. Kesalahan yang dilakukan dalam pelaksanaan ibadah ini bisa berakibat fatal, seperti tidak sahnya kedua ibadah tersebut. Banyak cara yang dapat dilakukan untuk mendapatkan pemahaman yang benar seputar masalah ini. Di antara yang terbaik, cepat, dan mudah adalah dengan mempelajari buku fiqih wudhu dan shalat. Dengan mempelajari tata cara shalat dan wudhu melalui buku, umat Muslim dapat memahami dengan mudah tata caranya dan tentunya dapat memetik manfaat yang luar biasa. Buku berjudul "Sifat Wudhu dan Shalat Nabi shallallaahu 'alaihi wasallam" ini merupakan salah satu buku yang sangat pantas untuk dijadikan rujukan karena topik pembahasannya menyeluruh dan lengkap. Selain itu, buku ini didukung dengan dalil-dalil yang valid dan shahih dari sunnah Nabi sehingga membuahkan kepuasan dan ketenangan dalam beribadah. Fatwa-fatwa ulama dan tanya jawab seputar permasalahan wudhu dan shalat akan semakin melengkapi berlimpahnya manfaat dan ilmu dari buku ini. Membaca buku ini seakan-akan kita sedang menyaksikan Rasulullah shallallaahu 'alaihi wasallam mengajarkan wudhu dan shalat kepada kita semua. Segera dapatkan buku Sifat Wudhu & Shalat Nabi hanya di Gramedia terdekat di kota Anda atau pesan secara online di gramedia.com! Informasi Lainnya: Terbit: 21 April 2016 Penerbit: Pustaka Imam Asy. Syafii Penulis: Yazid bin Abdul Qadir Jawas Format: soft-cover ISBN: 9786029183764 Harga: Rp 90.000 Dimensi: 15 x 23 cm Jumlah halaman: 426
Details
  • Jumlah Halaman

    426

    Penerbit

    Pustaka Imam Asy Syafii

  • Tanggal Terbit

    20 Apr, 2016

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786029183764

Similar Books