Buku Rotasi dan Revolusi - Karya Crowdstroia
s
Book 5

Rotasi dan Revolusi

Reviews (0 / 5)

by Crowdstroia

About this edition
Arraf Abizard Rauf adalah raja tanpa mahkota Universitas Sapta Husada. Semua orang sering menyebut-nyebut namanya bagai dewa, mengikuti segala ucapannya, serta tunduk pada perintahnya. Keberhasilan berprestasi bagi Arraf adalah sesuatu yang normal layaknya bernapas. Dia adalah wujud sempurna mahasiswa yang tetap dikenang orang-orang seantero kampus meski sudah lulus. Sementara itu, Trivia Ganggarespati atau biasa dipanggil Riv tersebut hanya bisa mendelik ketika mengetahui bahwa orang yang harus dia hubungi untuk kelancaran skripsinya adalah Arraf, si ketua organisasi yang dulu sempat membuatnya ilfeel. Riv pikir, urusannya cukup sampai di awal penelitian skripsi saja. Namun, kenyataan tak sesuai harapan Riv ketika Arraf justru tertarik mendekati perempuan yang berhasil membuat Arraf mengacaukan SOP pedekatenya sendiri. Lalu bagaimana kelanjutan ceritanya? Simak keseruan cerita yang dialami oleh Riv dan Arraf di novel Rotasi dan Revolusi ini! Selamat membaca! Kelebihan buku Novel dengan genre teen fiction dan romantis ini memiliki tokoh yang menarik. Riv memiliki karakter yang analitis, rasional, dan pintar. Terdapat banyak konflik di dalamnya, tetapi alur ceritanya jelas dan padat membuat pembaca menikmati cerita pada novel ini. Informasi Buku Penerbit : Elex Media Komputindo Penulis : Crowdstroia Jumlah Halaman : 448 halaman Tanggal Terbit : 25 Maret 2019 Bahasa : Indonesia Berat Buku : 0,24 kg Lebar Buku : 12 cm Panjang Buku : 19 cm ISBN : 9786020495811 SKU : 719030374
Details
  • Jumlah Halaman

    446

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    24 Mar, 2019

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    SCOOPG174178

Similar Books