Buku Psikologi Trading : Aspek Psikologi Dalam Investasi - Karya Desmond Wira
s
Book 5

Psikologi Trading : Aspek Psikologi Dalam Investasi

Reviews (0 / 5)

by Desmond Wira

About this edition
Kesuksesan dalam investasi atau trading tidak hanya ditentukan oleh kemampuan analisis, tapi Jjauh lebih ditentukan oleh Psikologi Trading. Beberapa topik bahasan yang bisa Anda pelajari dalam buku ini antara lain: Psikologi dan Neuroscience Buku ini akan membahas tentang otak ditinjau dari Neuroscience (llmu Saraf). Mengapa otak? Karena di sinilah semua perilaku manusia berasal. Perilaku Trader (lndividu) Anda akan belajar tentang perilaku trader sebagai individu. Bagaimana kondisi pikiran dan mental seseorang bisa mempengaruhi kinerja trading. Perilaku Pasar Memahami perilaku pasar sebagai kerumunan akan bisa memberikan keuntungan bagi Anda sebagai pelaku pasar. Analisis Teknikal dan Psikologi Indikator dalam Analisis Teknikal dapat digunakan untuk membaca perilaku pasar. Meningkatkan Kualitas Trading Berbagai tips praktis untuk meningkatkan kualitas trading dengan memperhatikan faktor psikologi. Diharapkan akan bisa meningkatkan profit dalam trading yang Anda lakukan. Kelebihan dari buku Psikologi Trading ini adalah penulis mendeskripsikan pokok pembahasan dengan lugas dan ringan, penggunaan bahasa yang mudah dimengerti dan dipahami, dan pembahasan di setiap topik melalui pendekatan studi teoritik dan studi empiris yang mudah dipahami oleh para pembaca. Setiap pembahasan, penulis memberikan contoh-contoh yang terkait dan memberikan ilustrasi di setiap pokok bahasan diulas. Ilustrasi buku cukup menarik pembaca dan pokok bahasan dibahas secara sistematis. Selain itu, pada topik perilaku trader (individual) terdapat tips-tips mengatasi beberapa contoh bias dalam mengambil keputusan.
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Exceed

  • Tanggal Terbit

    05 Jun, 2016

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books