Buku PR Interaktif IPS untuk SMP/MTs Kelas 7A - Karya Farida Rahmawati, Singgih Aji Susilo, Rendra Primanda Wardana
s
Book 5

PR Interaktif IPS untuk SMP/MTs Kelas 7A

Reviews (0 / 5)

by Farida Rahmawati ,   Singgih Aji Susilo ,   Rendra Primanda Wardana

About this edition
Pertama di Indonesia Saat ini adalah era layar sentuh. Betapa tidak? Hanya dengan satu dua kali sentuhan, kamu dapat mengakses berbagai informasi dari berbagai belahan dunia. Kamu tinggal menggeser dan menyentuh layar telepon pintar, informasi yang kamu inginkan tersaji di depanmu. Nah, ketika teknologi sudah semaju ini, buku seperti apakah yang masih relevan untuk belajar? Buku konvensional yang padat teks tentu sudah tidak relevan lagi. Buku yang relevan untuk saat ini adalah buku yang dilengkapi konten digital. Adakah buku seperti itu? Buku inilah jawabannya. Inilah buku pertama di Indonesia yang dilengkapi dengan konten digital. Buku PR Interaktif IPS untuk SMP/MTs. Kelas 7A ini dilengkapi dengan konten-konten digital dalam bentuk video, animasi, dan konten interaktif. Kamu tinggal memindai QR Code yang ada di buku ini dan kamu akan diarahkan ke link digital tertentu. Tidak cuma itu. Untuk menunjang kegiatan belajarmu, buku ini terhubung dengan platform pendidikan digital terbaik di Indonesia, Jelajah Ilmu. Platform dengan konsep Learning Content Management System (LCMS) ini akan mengajakmu belajar secara menyenangkan. Di Jelajah Ilmu, kamu dapat belajar secara mandiri, mengukur kemampuan kognitif, serta mengerjakan tugas dan menjawab soal secara daring. Bahkan, kamu dapat berinteraksi dengan teman dan gurumu melalui fasilitas chat. Menyenangkan, bukan? Hebatnya lagi, semua fasilitas di Jelajah Ilmu dapat kamu akses secara GRATIS! Belajar menjadi tanpa batas dan sekat. Keren, 'kan? Bersama buku ini bersiaplah menjadi pelajar cerdas dan merdeka.
Details

Similar Books