Buku Photoshop CS dan CC untuk Pemula - Karya Jubilee Enterprise
s
Book 5

Photoshop CS dan CC untuk Pemula

Reviews (0 / 5)

by Jubilee Enterprise

About this edition
Adobe Photoshop, atau biasa disebut Photoshop, adalah perangkat lunak editor citra buatan Adobe Systems yang dikhususkan untuk pengeditan foto/gambar dan pembuatan efek. Photoshop adalah software yang telah terbukti selama tiga puluh tahun digunakan oleh para profesional di berbagai bidang, mulai dari fotografi, desain grafis, layouter, offset printing, desain website, dan sebagainya. Adobe Photoshop adalah perangkat lunak aplikasi komputer yang digunakan untuk mengedit dan memanipulasi gambar digital. Adobe Photoshop adalah perangkat lunak yang sering digunakan untuk pengeditan gambar raster, desain grafis dan seni digital. Maka dari itu, Anda bisa mendapatkan banyak uang dari Photoshop sebab ada banyak pekerjaan yang dapat Anda lakukan sekaligus. Oleh karena itu, ada baiknya Anda menguasai Photoshop sejak dini. Buku ini mengupas langkah-langkah menggunakan Photoshop CS dan CC. Bagi Anda yang menggunakan komputer lama, Anda dapat mempelajari Photoshop CS. Sedangkan bagi pengguna komputer kekinian, maka Anda bisa menggunakan Photoshop CC. Maka, buku berjudul Photoshop CS dan CC untuk Pemula ini ditujukan bagi semua orang tanpa memandang canggih tidaknya komputer yang Anda miliki. Pembahasan yang disajikan merupakan campuran antara latihan dan referensi. Anda akan membaca langkah-langkah membuat kreasi sementara di bab yang berbeda, Anda akan temukan referensi lengkap seputar tool, filter, seleksi, dan masih banyak lagi. Sekali lagi, belajarlah Photoshop sejak dini dan dapatkan berbagai manfaat dari buku ini! Informasi Lain ISBN : 9786230011054 Lebar : 14 cm Berat : 0,38 kg Tahun terbit : 2019 Penerbit : Elex Media Komputindo Jumlah Halaman : 296
Details
  • Jumlah Halaman

    296

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    08 Dec, 2019

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786230011054

Similar Books