Buku Perspektif Hukum Pidana - Karya Prof Dr Widodo, S H , M H
s
Book 5

Perspektif Hukum Pidana

Reviews (0 / 5)

by Prof. Dr. Widodo, S.H., M.H.

About this edition
Deskripsi : Kejahatan merupakan fenomena yang kompleks dan upaya menjelaskannya dari berbagai segi cukup sulit sekaligus menantang. Dalam Buku Perspektif hukum pidana dan kebijakan pemidanaan : diversi (pengalihan proses pada sistem penyelesaian perkara anak yang panjang dan sangat kaku. Mediasi atau dialog atau musyawarah sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam diversi untuk mencapai keadilan restoratif) dan keadilan restoratif ( penyelesaian perkara tindak pidana dengan melibatkan pelaku, korban, keluarga pelaku/korban dan pihak lain yang terkait untuk bersama-sama mencari penyelesaian yang adil dengan menekankan pemulihan kembali pada keadaan semula, dan bukan pembalasan), terorisme (penggunaan kekerasan untuk menimbulkan ketakutan dalam usaha mencapai tujuan (terutama tujuan politik); praktik tindakan teror), cyber crime (penggunaan komputer sebagai alat untuk meraih tujuan ilegal, seperti penipuan, perdagangan konten pornografi anak, pencurian identitas, serta pelanggaran privasi), pidana mati (hukuman atau vonis yang dijatuhkan pengadilan atau tanpa pengadilan sebagai bentuk hukuman terberat untuk seseorang akibat perbuatannya), dan peradilan sesat (Keguguran keadilan terjadi ketika hasil yang sangat tidak adil terjadi dalam proses pidana atau perdata, seperti penghukuman dan pemenjaraan seseorang atas kejahatan yang tidak mereka lakukan. Keguguran juga dikenal sebagai hukuman yang salah) akan dibahas secara lebih mendalam sehingga bisa memberikan pengetahuan terkait perspektif hukum yang berlaku terhadap kejahatan yang ada. Selamat Membaca! Informasi lainnya : Judul : Buku Perspektif hukum pidana dan kebijakan pemidanaan : diversi dan keadilan restoratif, terorisme, cyber crime, pidana mati, dan peradilan sesat Deskripsi fisik : 15 x 23 cm, 323 halaman Weight : 0.285 kg ISBN : 9786026733230 Pengarang : Prof. Dr. Widodo, S.H.,M.H Penerbitan : Yogyakarta : Aswaja Pressindo., 2017 Bahasa : Indonesia Bentuk Karya : Non Fiksi Status : Aktif
Details

Similar Books