Buku Penilaian Usaha Edisi Kedua - Karya Agus Prawoto
s
Book 5

Penilaian Usaha Edisi Kedua

Reviews (0 / 5)

by Agus Prawoto

About this edition
Penilaian usaha adalah prosedur atau tindakan untuk menetapkan nilai suatu perusahaan pelaku bisnis atau kepemilikan di dalamnya. Sebuah penilaian adalah tindakan atau proses yang akan menentukan nilai bisnis, kepemilikan bisnis, keamanan bisnis, atau aset tidak berwujud. Penilaian usaha bertujuan untuk mengekspresikan pendapat yang jelas mengenai bisnis, kepemilikan bisnis, keamanan bisnis, atau aset tidak berwujud yang dapat didukung oleh semua prosedur yang dianggap relevan untuk penilaian. Seorang penilai usaha wajib menggunakan Nilai Pasar Wajar (Fair Market Value) dalam setiap kegiatan Penilaian Usaha. Dalam kegiatan tersebut, penilaian yang terkait adalah intangible property appraisal di mana objek yang akan dinilai adalah intangible property yaitu hak paten, good will, formula resep, atau merk dagang. Seiring dengan perkembangannya, kegiatan pengambilalihan dan pelepasan perusahaan, informasi yang dibutuhkan adalah nilai dari perusahaan (business entity) atau saham (kepemilikan, business ownership interest) perusahaan tersebut bukan aktiva tidak berwujud. Buku ini berisikan tentang panduan-panduan Penilaian Usaha yang akan bermanfaat bagi praktisi-praktisi ekonomi, pelaku bisnis, dan juga pelajar yang sedang menuntut ilmu untuk meraih gelar Sarjana Ekonomi dan sebagainya. Informasi lainnya Judul buku : Penilaian Usaha Edisi Kedua Jumlah halaman : 338 Penerbit : Bpfe Yogyakarta Tanggal terbit : 19 Desember 2016 ISBN : 9789795036081 Berat : 0.55 kg Lebar : 16.0 cm Panjang : 24.0 cm Bahasa : Indonesia Format : Soft cover
Details
  • Jumlah Halaman

    338

    Penerbit

    Bpfe Yogyakarta

  • Tanggal Terbit

    18 Dec, 2016

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789795036081

Similar Books