Buku Penerapan Metodologi Penelitian Dalam Karya Ilmiah - Karya Dr Drs Haddy Suprapto M S
s
Book 5

Penerapan Metodologi Penelitian Dalam Karya Ilmiah

Reviews (0 / 5)

by Dr.Drs.Haddy Suprapto M.S

About this edition
Buku ini merupakan pedoman penulisan karya ilmiah bagi mahasiswa maupun Tim Dosen Pembimbing Program Studi Manajemen. Buku ini berisikan pengertian-pengertian dasar penelitian, peranan teori dalam pengembangan ilmu, metode ilmiah, proses penelitian hingga tinjauan pustaka. Penggunaan metodologi penelitian ini disesuaikan dengan bidang yang akan diteliti, misalnya pada bidang kesehatan, maka metodologi penelitian yang digunakan harus berkaitan dengan kesehatan. Metodologi penelitian ini akan mengarahkan peneliti untuk memilih metodologi penelitian yang tepat dan sesuai dari tujuan penelitian. Maka dari itu, dapat dikatakan bahwa pemilihan metodologi yang tepat bisa menghasilkan penelitian yang tepat juga serta isinya mudah dipahami oleh para pembaca. Metodologi penelitian yang umumnya diketahui oleh banyak orang ada dua, yaitu metodologi kualitatif dan metodologi penelitian kuantitatif. Namun, sebenarnya masih ada beberapa jenis metodologi penelitian lainnya yang sering juga dipakai oleh peneliti. Jadi, metodologi penelitian adalah suatu cara atau teknik untuk mendapatkan informasi dan sumber data yang akan digunakan dalam penelitian. Informasi atau data ini bisa dalam bentuk apa saja, literatur, seperti jurnal, artikel, tesis, buku, koran, dan sebagainya. Selain itu, metodologi penelitian bisa juga diperoleh melalui media elektronik seperti televisi atau radio. Bahkan sumber data bisa juga diperoleh dari survei atau wawancara. Judul : Penerapan Metodologi Penelitian Dalam Karya Ilmiah Penulis : Dr.Drs.Haddy Suprapto,M.S Rating : Umum Penerbit : Gosyen Publishing Tanggal Terbit: 19 Nov 2020 Tebal: 217 halaman ISBN: 9786025411922 Berat: 330 gram Dimensi: 23 cm x 16 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    217

    Penerbit

    Gosyen Publishing

  • Tanggal Terbit

    18 Nov, 2020

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786025411922

Similar Books