Buku Pembangkitan Energi Listrik Edisi Kedua - Karya Djiteng Marsudi
s
Book 5

Pembangkitan Energi Listrik Edisi Kedua

Reviews (0 / 5)

by Djiteng Marsudi

About this edition
Buku Pembangkitan Energi Listrik ini disusun oleh penulis dengan harapan dapat membantu menambah pengetahuan para mahasiswa yang sedang belajar di perguruan tinggi, khususnya yang mempelajari ilmu yang berkaitan dengan pembangkitan energi listrik. Buku ini juga diharapkan bermanfaat bagi profesional yang bekerja dalam bidang pembangkitan energi listrik. Buku Pembangkitan Energi Listrik ini menjelaskan proses pembangkitan energi listrik, jenis-jenis pusat listrik, instalasi listrik pada pusat listrik, masalah utama dalam pembangkitan energi listrik, sistem interkoneksi, sistem penyediaan energi listrik dan mutu energi listrik, manajemen pembangkitan energi listrik, dan pengembangan pembangkitan energi listrik di Indonesia. Dengan pendekatan yang praktis dan kontekstual dengan kondisi Indonesia, buku ini menjadi penting untuk dibaca mahasiswa maupun profesional yang ingin memahami seluk-beluk pembangkitan energi listrik di Indonesia. Daftar isi Edisi Kedua Bab 1 Pendahuluan Bab 2 Instalasi Listrik dari Pusat Listrik Bab 3 Masalah Operasi pada Pusat-pusat Listrik Bab 4 Pembangkitan dalam Sistem Interkoneksi Bab 5 Pengembangan Pembangkitan Bab 6 Manajemen Pembangkitan Bab 7 Perkembangan Teknik Pemeliharaan Bab 8 Pembakit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) Bab 9 Pengendalian dan Proteksi Unit Pembangkit Lampiran Tentang Penulis Ir. Djiteng Marsudi lulus dari Institut Teknologi Bandung Jurusan Teknik Tenaga Listrik tahun 1962. Sejak lulus, penulis langsung bekerja di Perusahaan Umum Listrik Negara (PLN) hingga pensiun pada tahun 1998. Selama bekerja di PLN, penulis banyak menangani bidang pembangkitan, operasi, maupun distribusi. Jabatan-jabatan penting yang pernah dipegangnya di PLN antara lain: Kepala Cabang Purwokerto, Pemimpin Pusat Pengatur Beban Sistem Jawa-Bali, Pemimpin PLN Distribusi Jakarta Raya dan Tangerang, Kepala Pusat Pendidikan dan Latihan, Direktur Keuangan, dan Direktur Utama
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Erlangga

  • Tanggal Terbit

    15 Nov, 2011

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books