Buku PAUD TK B-Paket Muslim Usia 5-6 Tahun - Karya Rifka Zahara Sufyanti, Dyaning Nidya Pangestika, Widya Mega Anggara, Rahajeng Setya Ariningrum, Rahma Kun Nur A`ini, Oku Kurniatul Sodhiqoh
s
Book 5

PAUD TK B-Paket Muslim Usia 5-6 Tahun

Reviews (0 / 5)

by Rifka Zahara Sufyanti ,   Dyaning Nidya Pangestika ,   Widya Mega Anggara ,   Rahajeng Setya Ariningrum ,   Rahma Kun Nur A`ini ,   Oku Kurniatul Sodhiqoh

About this edition
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Ayo, bermain dan belajar menggunakan buku ini. Buku ini cocok untukmu anak usia dini. Kamu akan mengenal tentang keindahan Indonesia, dan Kamu akan diajak berkegiatan yang menyenangkan. Ada kegiatan bercerita. Ada kegiatan membuat mainan. Masih banyak kegiatan lainnya. Kamu pasti menyukainya . Kamu akan makin cinta Indonesia. Kamu juga akan semakin pintar. Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) merupakan tahapan pendidikan fundamental, karena akan memberi pengaruh mendasar terhadap perkembangan anak di masa selanjutnya. Beragam stimulasi bermakna diperlukan dalam tahapan ini. Anak usia dini perlu buku. Buku yang bisa untuk bermain. Buku yang bisa untuk belajar. Buku ini tepat sebagai sarana bermain. Buku ini juga tepat sebagai sarana belajar. Anak muslim usia dini perlu buku. Buku yang bisa untuk bermain sekaligus belajar. Bermain dan belajar dapat melalui buku ini. Buku ini cocok untuk anak muslim usia dini. Melalui buku ini anak akan mengetahui keindahan Indonesia. Dengan demikian, anak akan mensyukuri keindahan Indonesia. Buku Paket Muslim Kurikulum Merdeka PAUD Usia 5-6 Tahun ini terdiri dari 5 buku yaitu Anak Muslim Sayang Bumi, Mensyukuri Indahnya Negeriku, Bermain Bersama Keluarga dan Teman, Anak Muslim Kreatif, dan Anak Muslim Pasti Bisa. Gambar-gambar dalam buku ini menarik. Anak dapat mengeksplorasi semua gambar. Banyak kegiatan menyenangkan dalam buku ini. Anak dapat terinspirasi dari kegiatan yang disajikan. Semua kegiatan sebagai penguat profil pelajar Pancasila. Anak pun akan tumbuh dan berkembang secara optimal. Bermain dan belajar dengan buku ini menyenangkan. Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Details

Similar Books