Buku Panduan Eviews Sederhana untuk Ekonometrika Dasar + Cd - Karya Erwin B Karnadi
s
Book 5

Panduan Eviews Sederhana untuk Ekonometrika Dasar + Cd

Reviews (0 / 5)

by Erwin B. Karnadi

About this edition
Buku ini ditulis dengan tujuan untuk digunakan di dalam kelas dan membantu dosen serta mahasiswa dalam belajar ekonometrika melalui penggunaan EViews. Sebaiknya, buku ini digunakan sebagai panduan kelas yang menggunakan laboratorium komputer, agar mahasiswa dapat mengikuti petunjuk Heteroskedasticity Autocorrelation OLS Panel Data Hypothesis Testing Multicollinearity PanduanEviews® Erwin B. Karnadi PanduanEviews® Untuk Ekonometrika Dasar Untuk Ekonometrika Dasar yang ada di dalam buku ini dengan menggunakan komputer. Buku ini membahas teori dan penggunaan EViews pada bidang ekonometrika. Topik-topik yang dibahas pada buku ini termasuk metode OLS, uji signifikansi variabel, variabel dummy, heteroskedastistas, autokorelasi, dan analisis data panel.
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Gramedia Widiasarana Indonesia

  • Tanggal Terbit

    27 Aug, 2017

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books