Buku Pandangan Kritis Seorang Hakim Dalam Penegakan Hukum Di Indonesia 4 - Karya Dr Binsar Gultom Sh Se Mh
s
Book 5

Pandangan Kritis Seorang Hakim Dalam Penegakan Hukum Di Indonesia 4

Reviews (0 / 5)

by Dr. Binsar Gultom Sh Se Mh

About this edition
Buku ini membahas dan mengupas tema-tema penting. Mulai dari tugas berat seorang hakim dalam memutus perkara hingga hal-hal yang diperlukan standar pemidanaan dari seorang hakim agar tidak terjadi disparitas antara putusan hakim yang satu dan yang lain. Lalu, untuk menjaga dan menegakkan kehormatan dan keluhuran martabat hakim serta Pedoman Perilaku Hakim, penulis mengusulkan agar Komisi Yudisial segera menyusun sistematika dan standar operasional prosedur (SOP), bukan justru meminta jatah memegang kekuasaan kehakiman yang sudah diamanatkan UUD 1945 dan UU sebagai turunannya kepada Mahkamah Agung. Apalagi, MA kini sedang giat membangun sistem peradilan modern hingga telah mendapat penghargaan dari Pemerintah RI mengenai Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) di lingkungan Badan Peradilan Indonesia. Selain itu, agar kinerja antara Mahkamah Agung dan Komisi Yudisial berjalan secara harmonis untuk memperkuat kedudukan independensi Kekuasaan Kehakiman, penulis meminta agar jabatan Ketua dan Wakil Ketua Komisi Yudisial dirangkap secara ex officio oleh Ketua dan Wakil Ketua MA sebagaimana berlaku di Spanyol, Portugal, dan negara lainnya di dunia. Informasi Buku Kategori : Buku Politik Pemerintah Penerbit : Gramedia Pustaka Utama Penulis : Dr. Binsar Gultom, S.H., S.E., M.H Jumlah Halaman : 264 halaman Tanggal Terbit : 20 April 2020 Bahasa : Indonesia Berat Buku : 0,55 kg Lebar Buku : 15 cm Panjang Buku : 23 cm ISBN : 9786020639468 SKU : 620222015
Details
  • Jumlah Halaman

    264

    Penerbit

    Gramedia Pustaka Utama

  • Tanggal Terbit

    19 Apr, 2020

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    SCOOPG198327

Similar Books