Buku Mts Kl.IX Ayo Memahami Sejarah Kebudayaan Islam JL.3 K/13 - Karya Machrus As`ad
s
Book 5

Mts Kl.IX Ayo Memahami Sejarah Kebudayaan Islam JL.3 K/13

Reviews (0 / 5)

by Machrus As`ad

About this edition
Buku Ayo Memahami Sejarah Kebudayaan Islam untuk MTs Kelas 9 ini diharapkan dapat menjadi pedoman belajar mengajar mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam di MTs. Untuk memudahkan mempelajari materi-materi pembahasan, diberikan fitur-fitur antara lain sebagai berikut: 1. Tujuan Pembelajaran; sebagai pedoman untuk mencapai keberhasilan proses belajar mengajar pada materi yang akan dibahas. 2. Ingat; merupakan gagasan inti/pokok dalam pembahasan. 3. Timeline; berisi kejadian penting dalam pembahasan yang biasanya mencantumkan tanggal dan usia. 4. Studi Kasus; berisi soal/latihan yang harus dikerjakan oleh siswa secara berkelompok. 5. Rangkuman; berisi ringkasan materi setiap bab. 6. Penilaian Akhir Bab dan Penilaian Akhir Semester; berisi kumpulan soal-soal sebagai sarana untuk mengevaluasi hasil pembelajaran. Selain itu, buku ini dilengkapi dengan ilustrasi dan audio belajar yang akan membantu peserta didik ketika proses belajar. Dengan adanya audio belajar diharapkan proses pembelajaran lebih menyenangkan dan tidak membosankan. Peserta didik juga dapat menggunakan berbagai latihan dan kegiatan dalam buku untuk meningkatkan pemahaman dan kemampuan bahasa Arab mereka. Buku Ayo Memahami Sejarah Kebudayaan Islam untuk Madrasah Tsanawiyah (MTs) ini disusun sebagai buku teks dan panduan siswa belajar dan memahami dengan mudah Sejarah Kebudayaan Islam. Buku pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam untuk Madrasah Tsanawiyah (MTs) Kelas 9 ini disusun berdasarkan Kurikulum Madrasah yang dikeluarkan Menteri Agama RI tahun 2013, yang dalam pelaksanaannya berpedoman kepada Keputusan Menteri Agama RI No. 165 Tahun 2014, dan Surat Edaran Dirjen Pendis Kemenag RI Tahun 2015. Penyusunan materi dalam buku ini sudah sesuai dengan kaidah dan kompetensi yang diperlukan dalam memahami Sejarah Kebudayaan Islam.
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Penerbit Erlangga

  • Tanggal Terbit

    21 Jun, 2018

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books