Buku Mewarnai Binatang Peliharaan Bonus Stiker (Indonesia-Inggris - Karya ELLY ZR
s
Book 5

Mewarnai Binatang Peliharaan Bonus Stiker (Indonesia-Inggris

Reviews (0 / 5)

by ELLY ZR

About this edition
Deskripsi : Masa kanak-kanak awal adalah masa perkembangan. Dalam tahap ini anak membutuhkan banyak simulasi dari sisi eksternal untuk melatih kemampuan dari berbagai macam aspek, baik aspek kognitif, afektif dan psikomotoriknya. Berbeda dengan orang dewasa, anak belum mengerti jika diajarkan secara one by one dengan metode ceramah. Anak membutuhkan media pembelajaran yang menyenangkan untuk membuat mereka bersedia belajar. Salah satu media belajar yang menyenangkan adalah mainan. Selain akan bermanfaat bagi perkembangan kemauan belajar anak, mainan juga akan menyehatkan anak, baik secara fisik maupun mental dan melalui permainan itulah anak-anak bisa terlatih kemampuan motorik, bahkan mengasah kemampuan imajinasi. Adapun, salah satu mainan yang menyenangkan bagi anak adalah permainan mewarnai. Permainan mewarnai akan membantu mengasah kognitif anak terhadap warna. Buku ini mampu membantu mengasah kreativitas anak. Materi isi dengan teks bilingual sehingga membantu anak belajar dua bahasa dalam waktu bersamaan, yaitu bahasa Indonesia dan juga bahasa Inggris. Mengajarkan hal baru pada anak haruslah dengan cara yang menyenangkan sehingga menarik perhatian untuk fokus pada apa yang Bunda sampaikan. Selamat Membaca! Informasi lainnya : Judul : Buku Coloring Pets: Mewarnai Binatang Peliharaan (Indonesia-Inggris) Deskripsi fisik : 19 x 25,5 cm, 36 halaman Weight : 0.095 kg ISBN : 9786236002117 Pengarang : Elly Zr Penerbitan : Firdaus, 2022 Bahasa : Indonesia Bentuk Karya : Non Fiksi Status : Aktif
Details
  • Jumlah Halaman

    36

    Penerbit

    Firdauss

  • Tanggal Terbit

    26 Aug, 2022

    Penulis
    ELLY ZR
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786236002117

Similar Books