Buku Sma/Ma Kl.Xii Mengkaji Ilmu Geografi Jl.3 K/13 Rev Sos - Karya Sugiyanto, dkk
s
Book 5

Sma/Ma Kl.Xii Mengkaji Ilmu Geografi Jl.3 K/13 Rev Sos

Reviews (0 / 5)

by Sugiyanto, dkk

About this edition
Bila terdengar kata geografi, orang pasti akan berpikir tentang peta. Namun, sebenarnya lebih dari itu. Untuk mengetahui manfaat penting dan alasan kuat mempelajari geografi, terlebih dahulu kita harus paham apa yang dipelajari dalam mata pelajaran satu ini. Geografi merupakan salah satu studi mengenai tempat, lanskap, lingkungan, dan orang serta bagaimana mereka saling memengaruhi satu sama lain dari waktu ke waktu hingga masa kini. Pelajaran satu ini menggabungkan ilmu alam (geografi fisik) dan ilmu sosial (geografi manusia) dengan cara yang tidak dapat dilakukan oleh bidang sains lain. SINOPSIS Buku Mengkaji Ilmu Geografi ini disusun untuk mengajak siswa mengenal lebih dekat ilmu geografi. Dalam buku ini, siswa akan mendapati berbagai hal menarik yang berkaitan dengan ilmu geografi. Materi yang disajikan dalam buku ini bersifat up to date disertai juga contoh-contoh yang dapat dijumpai di sekitar lingkungan. Buku ini juga mengajak siswa untuk terlibat aktif dalam berbagai kegiatan untuk menemukan dan memahami konsep-konsep dari ilmu geografi. Buku Mengkaji Ilmu Geografi ini disajikan dengan menggunakan pendekatan saintifik melalui kegiatan mengamati, menanya, mencoba, mengeksplorasi, dan menyajikan. Melalui pendekatan saintifik ini, siswa diajak untuk mencari tahu, bukan langsung diberi tahu. Buku ini juga menampilkan berbagai komponen yang dapat membantu proses pembelajaran siswa. DETAIL Penerbi : Tiga Serangkai Tanggal Terbit : 23 Jul 2017 Berat : 0.41 kg ISBN : 9786023203482 Panjang : 25.5 cm Lebar : 20 cm Bahasa : Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Tiga Serangkai

  • Tanggal Terbit

    03 Jan, 2018

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786023203482

Similar Books