Buku Mengenal Seni&Budaya 34 Provinsi Di Indonesia - Karya R Rizky & T Wibisono
s
Book 5

Mengenal Seni&Budaya 34 Provinsi Di Indonesia

Reviews (0 / 5)

by R Rizky & T Wibisono

About this edition
Indonesia merupakan negeri yang pantas disebut zamrud khatulistiwa. Selain keindahannya, ribuan pulau tersebar dari Sabang sampai Merauke. Semua menyimpan potensi hasil bumi, keelokan flora, dan keragaman fauna. Tidak hanya itu, Indonesia juga kaya akan suku bangsa, bahasa, adat istiadat, bahasa, dan budaya. Buku ini memberikan gambaran tentang Indonesia sebagai negara yang menyimpan sejuta pesona di 34 provinsi. Buku Mengenal Seni & Budaya 34 Provinsi di Indonesia ini menyajikan seni dan budaya dari seluruh provinsi yang ada di Indonesia berdasarkan data terbaru. Semua dikupas secara lengkap dari biodata provinsi, termasuk gambar peta, lambang dan profil daerah, hingga daftar kabupaten dan kota yang ada di setiap provinsi. Di dalam buku ini juga disajikan berbagai pengetahuan mengenai seni dan budaya 34 provinsi di Indonesia, seperti rumah adat, suku, senjata tradisional, bahasa daerah, pakaian adat, tarian daerah, alat musik, kesenian daerah dan adat istiadat, makanan dan minuman khas, tempat wisata, serta lagu daerah. Selain itu, di tampilkan juga pahlawan nasional dari daerah setempat. Tujuannya agar kita lebih mengenal dan cinta terhadap tanah air. Buku ini memiliki tampilan yang menarik, informasi yang diberikan tidak hanya berupa narasi. Pada setiap elemen seni dan budaya terdapat gambar dan ilustrasi, sehingga informasi akan lebih mudah dipahami dan pembaca tidak merasa bosan saat membacanya.
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Cerdas Interaktif

  • Tanggal Terbit

    18 May, 2015

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books