Buku Manajemen Resiko - Karya Setia Mulyawan
s
Book 5

Manajemen Resiko

Reviews (0 / 5)

by Setia Mulyawan

About this edition
Menurut Milton C. Regan dalam bukunya "Risky Business", pengertian manajemen risiko adalah penerapan berbagai kebijakan dan prosedur untuk meminimalisasi peristiwa yang menurunkan kapasitas dan kualitas kerja perusahaan. Sementara itu menurut Noshworthy, pengertian manajemen risiko adalah usaha mengurangi risiko dalam proses pelaksanaan teknis dan pengambilan keputusan bisnis. Tujuan Manajemen Risiko : Melacak Sumber-Sumber Risiko Guna melakukan mitigasi atau pelacakan sumber-sumber yang berpotensi mengancam produktivitas dan keamanan bisnis. Proses pelacakan ini dapat dilakukan dengan riset dan analisa prosedur dari setiap aktivitas perusahaan, mulai dari proses produksi hingga pengelolaan aset. Menyediakan Informasi Risiko Bagi Perusahaan Tujuan manajemen risiko yang berikutnya adalah menyediakan informasi tentang sumber-sumber potensi risiko di perusahaan. Setelah melakukan analisa, seorang manajer risiko perlu menyusun laporan risiko berdasarkan data dari proses mitigasi. Minimalisasi Kerugian Akibat Terjadinya Risiko Setelah risiko ditemukan dan dianalisis, maka pihak-pihak yang terkait dengan risiko perlu melakukan upaya agar resiko tidak sampai terjadi dan mengancam keberlangsungan bisnis. Dalam hal ini, manajer risiko bisa membantu para pihak terlibat menemukan solusi penanganan risiko, seperti melenyapkan potensi, meminimalisasi, atau mentransfer resiko ke pihak lain. Sinopsis Suatu kejadian kadang-kadang dapat menyimpang dari perkiraan dari dua arah. Artinya, ada kemungkinan penyimpangan yang menguntungkan dan ada pula penyimpangan yang merugikan. Ketidakpastian yang menimbulkan kemungkinan menguntungkan dikenal dengan istilah peluang (opportunity), sedangkan ketidakpastian yang menimbulkan akibat yang merugikan dikenal dengan istilah risiko (risk). Detail Format : Soft cover Jumlah halaman : 290 halaman Tanggal terbit : 29 Maret 2016 Penerbit : Pustaka Setia Penulis : Setia Mulyawan Panjang : 23,5 cm Lebar : 16 cm Berat : 0.32 kg ISBN : 9789790765252 Bahasa : Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Pustaka Setia

  • Tanggal Terbit

    28 Mar, 2016

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books