Buku Manajemen Perbankan Dari Teori Menuju Aplikasi - Karya Drs Ismail MBA Ak
s
Book 5

Manajemen Perbankan Dari Teori Menuju Aplikasi

Reviews (0 / 5)

by Drs. Ismail MBA. Ak.

About this edition
Bank merupakan lembaga keuangan yang menghimpun dana masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya dalam bentuk kredit kepada masyarakat yang membutuhkan. Bank sangat dibutuhkan oleh masyarakat baik yang memiliki uang maupun masyarakat yang membutuhkan uang untuk memenuhi kebutuhannya. Bank sangat berperan dalam dalam meningkatkan perekonomian suatu negara, maupun masyarakat luas. Sebagai lembaga keuangan yang menghimpun dana masyarakat dalam bentuk simpanan untuk kemudian menyalurkannya dalam bentuk kredit kepada masyarakat yang membutuhkan sumber dana, peran dan kedudukan bank sangat vital bagi perekonomian suatu negara. Berdasarkan posisi krusial tersebut, buku ini berupaya menghadirkan pembahasan komprehensif tentang peran dan fungsi bank dalam mendukung perekonomian suatu negara dan hubungannya dengan masyarakat luas, serta berbagai produk dan jasa yang ditawarkannya. Dilengkapi dengan ilustrasi-ilustrasi transaksi rill di bank, tak pelak membuat buku ini wajib dimiliki oleh para akademisi dan praktis serta masyarakat umum. Buku ini dibagi menjadi empat bagian. Bagian pertama terdiri dari bahasan yang mencakup penertian bank, fungsi, jenis dan kegiatan bank, sumber. Bagian kedua membahas tentang giro, tabungan dan deposito. Bagian ketiga menjelaskan tentang kredit, analisis kredit, dan suku bunga. Bagian keempat membahas mengenai pelayanan jasa. Buku ini juga menyajikan teori dan aplikasi dalam perbankan yang dilengkapi dengan beberapa ilustrasi yang dapat membuat pembaca akan sangat mudah memahami transaksi perbankan.
Details
  • Jumlah Halaman

    195

    Penerbit

    Kencana

  • Tanggal Terbit

    17 Nov, 2010

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    SCOOPG145778

Similar Books