Buku Lebih Mudah Mengelola Database Dengan Macro Exel - Karya Madcoms
s
Book 5

Lebih Mudah Mengelola Database Dengan Macro Exel

Reviews (0 / 5)

by Madcoms

About this edition
Macro Excel merupakan bahasa pemrograman yang dimiliki Microsoft Excel dan dapat digunakan untuk otomatisasi pekerjaan. Mengolah database dan PivotTable dengan menggunakan Macro menjadi lebih cepat dan praktis. Buku Lebih Mudah Mengelola Database dengan Macro Excel ini membahas beberapa pengolahan database seperti: pencarian data, mengurutkan data (Sort), menyaring data (Filter) serta pembuatan PivotTable dengan menggunakan bahasa Macro. Selain itu, buku ini juga disertai contoh dan langkah aplikasi yang dapat digunakan sebagai bahan latihan untuk lebih memudahkan pembaca dalam memahami isi dari setiap pokok bahasannya, sehingga buku ini sangat cocok dipakai dan dimiliki sebagai buku panduan belajar mengolah database dan pivottable dengan Macro Excel. Pokok bahasan yang disajikan dalam buku Cepat & Mudah Mengelola Database dengan Macro Excel ini meliputi: Mengenal Macro Excel, Mengenal Dasar-Dasar Pemrograman VBA, Membuat dan Menggunakan Kotak Dialog, Mengenal dan Membuat Database, Melakukan Pencarian dan Penggantian Data, Menyaring dan Mengurutkan Data, Membuat dan Mengolah PivotTable, Membuat Tombol Perintah, Toolbar, Shortcut Key dan Shortcut Menu. Buku ini membahas dengan lengkap mulai dari dasar-dasar macro excel hingga berangkat ke pengenalan tools dan simulasi macro macro excel, hal ini akan membantu anda dalam mengelola sebuah database yang yang baik. Selamat membaca! Buku ini dapat dibeli di Gramedia online dan offline terdekat di kota anda!
Details
  • Jumlah Halaman

    222

    Penerbit

    Andi Offset

  • Tanggal Terbit

    02 Dec, 2018

    Penulis
    Madcoms
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789792970630

Similar Books