Buku Kitab Al - Ibanah - Karya
s
Book 5

Kitab Al - Ibanah

Reviews (0 / 5)

by

About this edition
Kitab inilah yang menandai hijrah ideologis Imam Asy'ari dari Mu'tazilah ke Ahlusunnah. Kitab ini adalah kitab pertama yang ditulis sebagai fondasi ajaran akidah Asy'ariyah (lebih dulu dari al-Luma'). Kitab babon teologi ini wajib dibaca oleh siapa saja yang mengaku sebagai pengikut ajaran Ahlusunnah wal Jama'ah. Ada sebagian kelompok yang menyatakan bahwa para ulama pengikut Imam Asy'ari (Asya'irah) telah menyimpang dari ajaran akidah Abu al-Hasan al-Asy'ari (873-935 M), terutama yang tertuang dalam kitab al-Ibanah "˜an Ushul ad-Diyanah ini. Hal ini jelas keliru, karena apa yang ada dalam kitab al-Ibanah justru menjadi rujukan para ulama Asy'ariyah. Semua isi kitab Al-Ibanah ini adalah ajaran utama Ahlusunnah wal Jama'ah. Kecuali hanya satu bagian kecil yang sudah madsus (dimanipulasi) oleh pemahaman yang berseberangan dengan akidah Imam Asy'ari sendiri. Namun jangan khawatir, terjemah kitab al-Ibanah yang Turos Pustaka hadirkan ini merupakan versi yang sudah ditahkik dan yang paling lengkap. Daftar Isi Bab 1 Melihat Allah di Akhirat dengan Mata Kepala Bab 2 Al Quran Bukan Makhluk Bab 3 Riwayat Ulama Terdahulu Tentang Al Quran Bab 4 Tidak Berpendapat bahwa Al Quran Makhluk atau bukan Bab 5 Istiwa di atas Arasy Bab 6 Wajah, Dua Mata, Penglihatan, dan Dua Tangan Bab 7 Bantahan Terhadap Aliran Jahmiyah yang Menafikan Ilmu, Kuasa, dan Sifat-sifat Allah SWT lainnya Bab 8 Kehendak (Iradah) Bab 9 Takdir Amal para Hamba Kesanggupan, Keadilan, dan Kejahatan Bab 10 Riwayat tentang Qadaz Bab 11 Syafaat Nabi dan Kemungkinan Keluar dari Neraka Bab 12 Telaga Nabi (Haudh) Bab 13 Tentang Siksa Kubur Bab 14 Kekhalifahan Abu Bakar Ash-Shiddiq R.A Segera dapatkan buku berjudul Kitab Al - Ibanah karya Imam Asy'ari hanya di toko buku Gramedia atau melalui Gramedia.com. Informasi Lain : Penulis : Imam Asy'ari Penerbit : Turos ISBN : 9786237327639 Halaman : 360 Tanggal Terbit : 31 Jan 2022 Bahasa : Indonesia Ukuran : 14 cm x 21 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    360

    Penerbit

    Turos

  • Tanggal Terbit

    30 Jan, 2022

    Penulis
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786237327639

Similar Books