Buku Kisah Sahabat Rasulullah Saw: Abu Bakar Ash-Shiddiq - Karya Asep Jaidin
s
Book 5

Kisah Sahabat Rasulullah Saw: Abu Bakar Ash-Shiddiq

Reviews (0 / 5)

by Asep Jaidin

About this edition
Rasulullah memiliki empat sahabat yang mendapat julukan sebagai Khulafaur Rasyidin atau orang-orang yang pertama masuk Islam, orang yang ditunjuk sebagai pengganti, pemimpin, atau penguasa yang selalu mendapatkan petunjuk dari Allah. Setelah Nabi Muhammad wafat, perjuangannya dalam mengemban dakwah dilanjutkan oleh keempat sahabat beliau. Keempat sahabat tersebut kemudian adalah Abu Bakar As-Siddiq yang dikenal sebagai seseorang yang memiliki sifat jujur serta dapat dipercaya. Kedua, Umar bin Khattab yang dikenal dengan sifat pemberani dan memiliki kepribadian yang cerdas. Ketiga, Utsman bin Affan yang dikenal sebagai saudagar kaya serta seseorang yang dermawan. Keempat, Ali bin Abi Thalib yang memiliki keberanian yang luar biasa. Buku ini adalah buku kisah sahabat rasul yang menceritakan tentang kisah Abu Bakar As-Siddiq, salah seorang sahabat Rasulullah SAW. Sifat jujur dan dapat dipercayanya patut kita tiru agar menjadi manusia yang lebih baik lagi. SINOPSIS Inilah kisah Sahabat yang sangat dekat dengan Rasulullah SAW., Abu Bakar Ash-Shiddiq. Beliau termasuk Assabiqunal Awwalun dan menjadi khalifah Islam pertama sepeninggal Rasulullah SAW. Teman-Teman, yuk, kita baca kisah beliau dalam buku ini! DETAIL Format : Soft Cover Penulis : Asep Jaidin Jumlah Halaman : 20 Penerbit : Mizan Media Utama Tanggal Terbit : 19 Juni 2019 ISBN : 9786024721244 Berat : 0.38 kg Panjang : 17 cm Lebar : 17 cm Bahasa : Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Mizan Media Utama

  • Tanggal Terbit

    18 Jun, 2019

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books