Buku Keki - Karya Sheilanda Khoirunnisa
s
Book 5

Keki

Reviews (0 / 5)

by Sheilanda Khoirunnisa

About this edition
"Keki itu ceritanya pas buat siapa saja, baik untuk dicontoh orang tua maupun anak. Ceritanya nggak bikin bosen, malah bikin kangen dan dinanti nanti. Bahasanya mudah dipahami. Terus, ngingetin aku kalo nggak boleh nilai orang dari luarnya saja. Dan, kepercayaan itu amat penting dalam segala hubungan. Shei, kapan nerusin cerita baru lagi?" - MartaLengsih4, pembaca di Wattpad. "Keki, kamu udah baca cerita ini, belum? Kalau belum, kamu termasuk golongan orang orang yang merugi. Endingnya bikin orang pengen masuk sumur, loh! Kepo kan? Sudah kuduga, haha! Banyak banget teka teki yang mesti kamu pecahin di cerita ini. Pstt "¦ Penulisnya juga penuh teka teki, loh. Yuk, bareng bareng kita kupasss!" - nobitt, pembaca Keki di Wattpad. Sinopsis: Tingkah Sahla memang sering kali absurd, tapi kali ini yang paling puncak. ia bersikeras memakai helm sepanjang hari di sekolah. Alasannya, Sahla grogi berat jika harus bertemu, apalagi bertatap muka dengan Ahyar, sang pujaan hati yang untung atau sialnya jadi sekelas. Jika sampai berpapasan, Sahla akan langsung lari kencang, kabur tanpa peduli apa pun lagi. Melihat tingkah Sahla ke Ahyar, hati Ken langsung bergejolak. Apa sebegitu sukanya Sahla ke Ahyar? Apa Sahla sama sekali nggak ingat dengan Ken? Ken merasa nggak punya banyak waktu untuk mewujudkan janji mereka di masa lalu, tapi ia juga dibuat kewalahan dengan tingkah Sahla yang nggak pernah menyadari kesalahannya.
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Bentang Pustaka

  • Tanggal Terbit

    05 Jul, 2018

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books