Buku Kamus Slang Amerika - Karya Tan Siok Tien
s
Book 5

Kamus Slang Amerika

Reviews (0 / 5)

by Tan Siok Tien

About this edition
What is slang? Slang is informal language. It can offend people if it is used about other people or outside a group of people who know each other well. Slang is usually used in speaking rather than writing. Slang normally refers to particular words and meanings but can include longer expressions and idioms. Slang is also vocabulary that is used between people who belong to the same social group who have relationship. Slang is words, phrases, meanings of words, etc commonly used in talk among friends or colleagues. Apa itu bahasa gaul? Bahasa gaul atau slang adalah bahasa informal. Bahasa gaul bisa menyinggung perasaan seseorang jika digunakan pada orang lain atau digunakan di luar sekelompok orang yang saling mengenal dengan baik. Bahasa gaul biasanya banyak digunakan dalam aktivitas berbicara daripada aktivitas menulis. Bahasa gaul biasanya mengacu pada kata-kata dan makna tertentu, akan tetapi bahasa gaul juga dapat mencakup ekspresi dan idiom yang lebih panjang. Bahasa gaul juga merupakan kosakata yang digunakan antara orang-orang yang termasuk dalam kelompok sosial yang sama yang memiliki hubungan. Bahasa gaul adalah kata, frasa, arti kata, dan lain sebagainya yang biasa digunakan dalam pembicaraan di antara teman atau kolega. Untuk Anda yang ingin mengenal dan mempelajari bahasa gaul yang banyak digunakan di Amerika, segera miliki buku Kamus Slang Amerika karangan Tan Siok Tien ini sekarang juga.
Details
  • Jumlah Halaman

    648

    Penerbit

    Andi Publisher

  • Tanggal Terbit

    12 Nov, 2018

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789792970449

Similar Books