Buku Kamus Pintar Hukum - Karya Galang Taufani S H M H
s
Book 5

Kamus Pintar Hukum

Reviews (0 / 5)

by Galang Taufani S.H. M.H.

About this edition
Apakah anda tahu bahwa setiap negara itu memiliki hukum yang berlaku? Ya sudah pasti Anda tahu, kan? Hukum itu ibarat sebuah keseimbangan dalam keteraturan dalam menjalankan kehidupan. Jadi, kamus kamus hukum merupakan sebuah buku atau referensi yang mana berisikan kumpulan istilah hukum dan definisi-definisinya. Selain itu, kamus hukum juga bertujuan membantu para pegiat dan pemerhati dalam bidang hukum (pengacara, hakim, mahasiswa hukum, dan lain sebagainya) dapat mudah memahami arti dan istilah-istilah hukum tersebut. Bahkan dalam cakupannya biasanya tentang asal-usul kata dan penggunaan dalam konteks hukum bagaimana , supaya tidak timbul keambiguitas dalam sebuah informasi. Dengan memiliki kamus hukum, seseorang pun dapat memperluas pemahaman mereka tentang tentang terminologi hukum dan membantu mereka. Tentang Penulis Galang Taufani lahir di kota Ngawi dan menempuh pendidikan sebagai santri di MTs dan SMA Pondok Pesantren Modern Islam (PPMI) Assalaam, Sukoharjo. Melanjutkan pendidikan Sarjana Hukum (2009) dan Magister IImu (2014) Hukum di Universitas Diponegoro, Semarang. Saat ini, Galang sedang menempuh Program Doktor IImu Hukum di universitas yang ma. Galang Taufani adalah seorang peneliti bidang hukum di The Indonesian Institute (TII). Selain itu, Galang juga merupakan Managing Editor di Suara Kebebasan, dan merupakan pengajar di Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta. Buku yang pernah ditulis adalah Hukum Tata Negara: Sketsa Asas dan Kelembagaan Negara Berdasar UUD RI Tahun 1945 (201 6, Muhammadiyah University Press). dan Metode Penelitian Hukum: Filsafat, Teori, dan Praktik (Penerbit Raja Grafindo, 2018), dan Hukum Administrasi Negara di Era Citizen Friendly (2018, Muhammadiyah University Press). Tahun Terbit: Cetakan Pertama, Juli 2023
Details
  • Jumlah Halaman

    320

    Penerbit

    Anak Hebat Indonesia

  • Tanggal Terbit

    24 Jul, 2023

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786234007404

Similar Books