Buku Jomblo Saurus: Kisah Nyesek Jomblo Bangkotan - Karya @dionbimasakti
s
Book 5

Jomblo Saurus: Kisah Nyesek Jomblo Bangkotan

Reviews (0 / 5)

by @dionbimasakti

About this edition
Setiap manusia sudah diberkahi dengan pasangan masing-masing. Jadi, masalah jodoh itu pasti, tapi yang tidak pasti itu siapa, kapan, dan di mana kita akan dipertemukan dengan jodoh kita? Ada orang di luar sana yang cepat dipertemukan dengan jodohnya ada juga yang lama. Ada juga orang yang dipertemukan dengan jodoh orang lain dulu alias menjaga jodoh orang. Tentunya juga ada yang bahkan tidak dipertemukan dengan jodoh orang lain, bisa di bilang si paling "˜Jomblo'. Status "˜kejombloan' seseorang sering kali dijadikan bahan sindiran, padahal para jomblo juga sudah berjuang untuk mengubah status mereka. Istilah Jomblo Saurus pun digunakan oleh penyiar kocak Dion Bimasakti untuk menyebut statusnya sebagai jomblo akut dari masa kehidupan dinosaurus. Dion si Jomblo Saurus dari famili Bangkotanus NggakAdaYangUrus akan membagikan banyak kisah percintaannya yang nyesek, mulai dari tahap pendekatan, harapan palsu, hingga adik-kakak zoned. Dituangkan dalam baluran kata yang penuh komedi membuat kisah yang nyesek ini masih bisa membawa tawa dalam hidup pembaca jomblo saurus lainnya. Daftar Is PROLOG PERCOBAAN PERTAMA PERCOBAAN KEDUA PERCOBAAN KETIGA TRAINING, I'M COMING NEW COMER PANTANGAN PENYIAR PENDENGAR-PENDENGAR GILA JOMBLO SAURUS GEBETAN? ATAU TEMAN?? LEMBARAN BARU KESEMPATAN GAK DATANG DUA KALI PENYIAR KESASAR Informasi lain: Cover: Soft Cover Genre: Biografi, Komedi, Drama, Romansa. Usia: Remaja (15+) Detail Penulis: Dion Bimasakti Jumlah Halaman: 183 Bahasa: Indonesia Penerbit: Cakrawala Lebar: - Tanggal Terbit: 2 Februari 2015 Berat: 0.20 kg ISBN: 9789794050057
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Cakrawala

  • Tanggal Terbit

    01 Feb, 2015

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books