Buku Job? Akulah Ahlinya Pendidikan - Karya Kugil Publishing
s
Book 5

Job? Akulah Ahlinya Pendidikan

Reviews (0 / 5)

by Kugil Publishing

About this edition
Sinopsis Sekolah bukan hanya tempat belajar sesuai kurikulum pendidikan, tapi juga tempat menjalin persahabatan dan mengembangkan keterampilan sosial. Kita mungkin berpikir bahwa di sekolah hanya ada guru yang mengajar siswa di sekolah, tapi jika kalian keluar dari ruang kelas dan mengamati setiap sudut sekolah, kalian bisa bertemu dengan orang-orang lain yang bekerja di sekolah. Ada guru perpustakaan, guru konseling, guru kesehatan, dan sebagainya. Mereka menjalankan tanggung jawabnya masing-masing agar sekolah dapat berjalan dengan lancar. Ayo, cari tahu siapa saja yang bekerja di sekolah dan mungkin saja kalian menemukan cita-cita kalian di dalamnya! Job Series mengandung filsafat pendidikan akan berusaha mewujudkan mimpi dan harapan secara terus menerus sehingga mimpi bisa menjadi nyata. Dengan komik pendidikan karier untuk anak dan remaja ini, setiap bagiannya membantu mengerti tentang pekerjaan, kemudian dengan mandiri mendorong untuk menetapkan harapannya. Mari ajarkan si Kecil mengenai berbagai profesi! Bukan hanya untuk menambah pengetahuannya, tetapi juga untuk menjadi aspirasi bagi si Kecil untuk menjadi anak hebat Indonesia. Mengenal berbagai profesi, pekerjaan, dan karir di usia dini juga dapat memberikan manfaat dimana anak hebat Indonesia dapat belajar membuat perencanaan dan menentukan langkah yang dibutuhkan untuk kemudian mencapai profesi yang menjadi cita-citanya. Sehingga kelak saat menentukan studi apa yang hendak ia ambil di jenjang universitas, misalnya, anak tidak sekedar ikut-ikutan tren atau temannya. Jumlah Halaman : 176 Penerbit : Elex Media Komputindo Tanggal Terbit : 20 Jul 2022 Berat : 0.315 kg ISBN : 9786230033797 Lebar : 17 cm Panjang : 22 cm Bahasa : Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    176

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    19 Jul, 2022

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786230033797

Similar Books