Buku Jadi Kita Ini Apa? - Karya Christian Simamora
s
Book 5

Jadi Kita Ini Apa?

Reviews (0 / 5)

by Christian Simamora

About this edition
Deskripsi Novel ini bercerita tentang pelajaran merayu yang kelewat batas. Tentang guru yang mencintai muridnya sendiri. Tentang dua orang dewasa yang ternyata masih suka bermain petak umpet, namun kali ini dengan perasaannya masing-masing. Novel ini sangat cocok untuk para pembaca yang menyukai genre romantis dengan alur cerita seperti roller coaster yang siap mengacak-acak perasaannya. Karena novel ini menceritakan tentang kisah cinta dua orang dewasa, novel ini ditujukan untuk pembaca yang sudah legal (berumur 21 tahun ke atas). Sinopsis "I want you to teach me how to be irresistible." Nggak ada angin, nggak ada hujan, Taya tiba-tiba menodong Jamal mengajarinya cara menarik perhatian cowok. Taya bilang, dia bosan terus-terusan jadi batu pijakan. "Gue pengen jadi pilihan utama." Awalnya, Jamal keberatan dengan permintaan sahabatnya itu. Jadi guru Taya dalam urusan percintaan berarti mencoba hal-hal yang nggak pernah mereka lakukan sejak belasan tahun berteman. Dan belakangan memang terbukti benar. Mengubah Taya luar dalam demi cowok lain adalah kesalahan terfatal sekaligus terbodoh. Karena sekarang Jamal menginginkan Taya untuk dirinya sendiri. Informasi lain : Deskripsi fisik : 14 x 21 cm Berat : 0.29 kg Isi : 200 halaman ISBN : 9786239117122 Pengarang : Christian Simamora Penerbitan : Jakarta: Penerbit Toro, 2019 Bahasa : Indonesia Subjek : Romantis - Dewasa Bentuk Karya : Fiksi Status : Aktif
Details
  • Jumlah Halaman

    200

    Penerbit

    Penerbit Toro

  • Tanggal Terbit

    07 Oct, 2019

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786239117122

Similar Books