Buku Ikan-ikan Mati - Karya Roy Saputra
s
Book 5

Ikan-ikan Mati

Reviews (0 / 5)

by Roy Saputra

About this edition
Untuk menghabiskan waktu luang, membaca novel menjadi salah satu pilihan yang tepat karena tidak membosankan dan memiliki daya tarik utama. Saat membaca novel, emosi pembaca seolah-olah akan dipermainkan sehingga hanyut ke dalam cerita tersebut. Mulai dari suasana bahagia, sedih, jatuh cinta, misteri, dan masih banyak lagi, sukses membuat novel banyak digemari oleh sebagian orang terutama anak remaja. Berbagai genre novel sering diiringi dengan nuansa sejarah, drama, religi, komedi, atau fiksi ilmiah dengan konsep cerita unik sekaligus menarik perhatian. Novel Ikan-ikan Mati merupakan karya Roy Saputra dan diterbitkan oleh TransMedia Pustaka menceritakan kisah unik berbeda dari novel lainnya. Indonesia sedang gaduh-gaduhnya. Ego-ego yang tak ingin mengalah sedang tumbuh subur. Diserang, lawan balik. Dihina, maki balik. Dilaporkan, tuntut balik. Orang-orang semakin berkutub. Ekstrim dengan pilihan dan pandangannya masing-masing. Media sosial jadi medan tempur. Mulai dari kritik, sindiran, hingga makian jadi makanan sehari-hari para netizen. Status Facebook penuh kebencian, foto liburan menghilang dari Instagram, dan Twitter tak lagi menyenangkan. Sebuah terobosan dibuat untuk menyelamatkan Indonesia. Sebuah ide baru yang bisa mengendalikan keadaan, yang mampu menahan netizen agar tidak berteriak terlalu lantang. Yang saat itu Indonesia tidak tahu, jawaban tersebut datang beberapa tahun kemudian dalam bentuk yang tidak pernah terbayang sebelumnya. Informasi lain: Judul Buku: Ikan-ikan Mati Jumlah Halaman: 324 Bulan Terbit: September 2017 ISBN: 9789797945435 Format: Soft Cover Bahasa: Indonesia Penerbit: TransMedia Pustaka Berat: 200 gram Lebar: 13 cm Panjang: 19 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Transmedia

  • Tanggal Terbit

    01 Aug, 2017

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books