Buku Hukum Keuangan Negara - Karya -
s
Book 5

Hukum Keuangan Negara

Reviews (0 / 5)

by -

About this edition
Undang-Undang No. 17 Tahun 2003 mengatur tentang keuangan negara. Undang-Undang ini disahkan DPR RI pada tanggal 5 Maret 2003. Dalam Undang-Undang ini, disebutkan bahwa Keuangan Negara adalah semua hak dan kewajiban negara yang dapat dinilai dengan uang, serta segala sesuatu baik berupa uang maupun berupa barang yang dapat dijadikan milik negara berhubung dengan pelaksanaan hak dan kewajiban tersebut. Sistem pengelolaan keuangan negara harus sesuai dengan aturan pokok yang ditetapkan dalam Undang-Undang Dasar. Undang-Undang ini juga mengatur tentang anggaran pendapatan dan belanja negara, ketentuan mengenai pajak dan pungutan lain yang bersifat memaksa, dan harga mata uang. Hal-hal lain mengenai keuangan negara sesuai dengan amanat Pasal 23C diatur dengan undang-undang. Buku Hukum Keuangan Negara akan memberikan berbagai informasi yang ingin Anda ketahui mengenai keuangan negara, termasuk Undang-Undang No.17 Tahun 2003, Selain Undang-undang ini, buku ini juga menjelaskan tentang Perbendaharaan Negara yang termuat dalam UU No 1 Tahun 2004. Sinopsis buku Sejak diterbitkannya Undang-undang No.17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara, terjadi perubahan yang mendasar dalam berbagai aspek penelolaan keuangan negara. Pemerintah berupaya mewujudkan pengelolaan keuangan negara yang efektif, efisien transparan, dan akuntabel, yaitu dengan terus menyempurnakan berbagai peraturan Perundang-Undangan nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara Informasi lain: Pengiriman : minimal 1 hari kerja Cover: soft cover Tebal: 482 halaman ISBN: 9789790767584 Berat: 0.589 kg Dimensi: 16 cm x 23.4 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    482

    Penerbit

    Pustaka Setia

  • Tanggal Terbit

    31 May, 2021

    Penulis
    -
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789790767584

Similar Books