Buku Hukum dan Kebijakan Publik - Karya Luthfi J Kurniawan
s
Book 5

Hukum dan Kebijakan Publik

Reviews (0 / 5)

by Luthfi J Kurniawan

About this edition
Deskripsi Hukum adalah alat atau sarana untuk menjaga dan mengatur ketertiban guna mencapai suatu masyarakat yang berkeadilan dan menyelenggarakan kesejahteraan sosial yang berupa peraturan-peraturan yang bersifat memaksa dan memberikan sanksi bagi yang melanggar baik itu untuk mengatur masyarakat maupun aparat pemerintah sebagai penguasa. Sedangkan Kebijakan publik adalah sebuah kompleksitas tarik-menarik pengaruh dan berbagai pihak yang begitu beragam, mulai di kondisi politik internasional sampai pada elemen politik original domestik. Antara hukum dan kebijakan publik memiliki kesamaan, karena ketika melihat antara proses pembentukan hukum dengan proses formulasi kebijakan publik keduanya sama-sama berangkat dari realita yang ada di tengah masyarakat dan berakhir pada penetapan sebuah solusi atas realitas tersebut. Dalam buku ini kita dapat memperoleh informasi dan diajak untuk memahami hakikat keberadaan negara beserta kebijakan-kebijakannya dan hak-hak masyarakat terhadapnya, sehingga keberadaan dan kehadiran negara menjadi bermakna bagi seluruh warga negara sesuai dengan hakikat eksistensinya. Untuk itu para pengkaji hukum dan ilmu hukum ditantang untuk berpikir strategis dan berpikir bijak agar mereka mampu menjadi pengamat dan penilai yang handal terhadap berbagai kebijakan publik yang produksi oleh negara. Informasi lain : Deskripsi fisik : 14 x 21 cm, 190 halaman Weight : 0.225 kg ISBN : 9786026344083 Pengarang : Luthfi J. Kurniawan dan Mustafa Lutfi Penerbitan : Malang: Setara Press, 2017 Bahasa : Indonesia Subjek : Hukum tata negara Bentuk Karya : Bukan fiksi Status : Aktif
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Setara Press

  • Tanggal Terbit

    31 Jul, 2017

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books