Buku Hukum Administrasi - Karya Aan Efendi
s
Book 5

Hukum Administrasi

Reviews (0 / 5)

by Aan Efendi

About this edition
Buku Hukum Administrasi ini dibuat dengan tujuan agar pembaca mengerti tentang hukum administrasi yang berlaku di Indonesia. Buku ini memuat pengertian, sumber, asas-asas, dan sanksi administrasi. Selain itu, buku ini juga membahas tentang perlindungan hukum dan kebijakan terkait hukum administrasi. Berbagai informasi ini terhimpun dalam lima belas bab yang disusun secara sistematis dan dengan gaya bahasa yang mudah dipahami. Sinopsis buku Addressee buku ini adalah para mahasiswa fakultas hukum, baik jenjang sarjana, magister, atau doktor yang mengambil minat hukum administrasi maupun mahasiswa program studi ilmu administrasi negara fakultas ilmu sosial dan ilmu politik; pengajar hukum administrasi; aparatur pemerintahan; hakim administrasi (tata usaha negara); advokat; juga masyarakat umum yang ingin berperan serta dalam penyelenggaraan pemerintahan atau menggugat tindakan pemerintahan atau berminat pada kajian bidang hukum administrasi. Terdiri atas lima belas bab, yaitu: hukum administrasi; sumber hukum administrasi; asas-asas dalam hukum administrasi; rule of law dan rechsstaat; jabatan, pejabat, dan penjabat; wewenang; asas-asas umum pemerintahan yang baik; good governance; tindakan pemerintahan; perlindungan hukum bagi warga negara dari tindakan pemerintahan; primary dan delegated legislation; peraturan kebijakan; pengawasan terhadap pemerintah; peran serta masyarakat; dan sanksi administrasi. Ditulis dengan bahasa yang "tidak berat" sehingga memudahkan pembaca memahami maksud dari buku ini. Selamat membaca. Informasi lain: Cover: soft cover Tebal: 342 halaman ISBN: 9789790077393 Berat: 0.402 kg Dimensi: 15.5 x 23 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    342

    Penerbit

    Sinar Grafika

  • Tanggal Terbit

    10 Sep, 2017

    Penulis
    Aan Efendi
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789790077393

Similar Books