Buku Grow Your Own Medical Plant - Karya Cahyo Saparinto, Rini Susiana
s
Book 5

Grow Your Own Medical Plant

Reviews (0 / 5)

by Cahyo Saparinto ,   Rini Susiana

About this edition
Banyak mengkonsumsi obat - obatan juga tidak baik bagi Kesehatan Ginjal, namun di era saat ini kebanyakan manusia memilih untuk banyak mengkonsumsi obat - obatan yang sudah siap konsumsi, bahkan hanya beberapa orang saja yang masih mengkonsumsi obat - obatan herbal yang berasal dari tumbuhan atau rempah - rempah. Walau pun saat ini obat - obatan tradisional lumayan sulit untuk didapatkan, kita dapat mengembangkan budidaya apotek hidup dengan cara memanfaatkan lahan yang ada. Saat ini budidaya apotek hidup sangatlah mudah walau tidak memiliki keahlian dalam bidang tersebut namun banyak buku - buku atau media yang akan menuntun kita untuk membudidayakan apotek hidup itu sendiri, dan kita akan lebih paham kegunaan dan bagaimana cara penggunaannya. Karena, semua terdapat di dalam buku atau media, salah satunya adalah : Buku Grow Your Own Medical Plant. Di dalam buku ini kita bisa dapat memhami manfaat, kegunaan, hingga bagaimana cara budidaya tanaman obat di pekarangan rumah. Dengan, adanya apotek hidup atau tanaman obat di sekitar kita, kita dapat meningkatkan gizi dan Kesehatan, sarana penghijauan, serta sebagai upaya mencegah penyakit secara herbal atau alami, mengobati gejala gangguan Kesehatan, serta meningkatkan system imun. Buku ini juga mengulas cara budidaya 51 tanaman obat popular di pekarangan beserta khasiatnya, sehingga anda bisa lebih hemat, lebih sehat bahkan lebih untung. Karena, tidak menutup kemungkinan bila kelak ini dapat dikembangkan menjadi bisnis yang mempunyai nilai ekonomis. Sinopsis : Buku ini mengulas cara budidaya 51 tanaman obat popular di pekarangan beserta khasiatnya, sehingga anda bisa lebih hemat, lebih sehat bahkan lebih untung. Daftar isi : - Bonus dalam paket : Informasi lain : Penulis : Cahyo Saparinro, Rini Susiana Penerbit : Andi Publisher ISBN : 9789792958270 Terbit : 30 Mei 2016 Halaman : 480 Lebar : 14 cm Berat : 0.55 kg
Details

Similar Books