Buku Farmakognosi 2 - Karya DESTA AYU IRMA PERMATASARI, TATIANA SISKA WARDANI
s
Book 5

Farmakognosi 2

Reviews (0 / 5)

by DESTA AYU IRMA PERMATASARI ,   TATIANA SISKA WARDANI

About this edition
Buku Farmakognosi 2 merupakan lanjutan dari buku Farmakognosi 1. Pada buku Farmakognosi 2 terdiri dari 5 bab, yaitu Standarisasi obat tradisional, Simplisia, Standarisasi Simplisia dan Ekstrak, CPOTB, serta bab terakhir berupa Metabolit Primer dan Metabolit Sekunder. Pada buku ini membahas tentang parameter nonspesifik dan parameter spesifik, buku ini juga menjelaskan tentang cara pembuatan obat tradisional yang baik, menjelaskan proses standarisasi obat tradisional, dan standarisasi simplisia dan ekstrak. Secara rinci, pembahasan buku ini mencakup: BAB 1 Standarisasi Pembuatan Obat Tradisional BAB 2 Simplisia BAB 3 Standarisasi dan Spesifikasi Simplisia dan Ekstrak BAB 4 CPOTB BAB 5 Metabolit Primer dan Metabolit Sekunder Tentang Penulis Desy Ayu Irma Permatasari, S.Si., M.Pharm.Sci. lahir di Sleman, 20 Desember 1992. Telah menyelesaikan studi S1 Kimia di Universitas Negeri Yogyakarta Tahun 2015 dan S2 Ilmu Farmasi di Universitas Gadjah Mada Tahun 2019. Penulis memiliki pengalaman sebagai research assistant di bidang penemuan obat di grup penelitian dosen Universitas Gadjah Mada selama 2 tahun. Saat ini penulis bekerja sebagai Dosen tetap di Prodi S1 Farmasi Universitas Duta Bangsa Surakarta. Tatiana Siska Wardani S.Farm M.Farm adalah Dosen Tetap Prodi S1 Farmasi di Universitas Duta Bangsa Surakarta. Pernah bekerja di bidang industri obat PT. Pharos Cabang Semarang di Apotik Century sebagai Store Manager selama 1 tahun. Detail Buku Penulis : Desta Ayu Irma Permatasari dan Tatiana Siska Wardani Penerbit : Pustaka Baru Press Tahun Terbit : 1 November 2021 Jumlah Halaman : 178 halaman Berat : 205 gram Dimensi (P x L) : 23 x 15 cm ISBN : 9786023767229 Cover : Soft-cover Text Bahasa : Bahasa Indonesia
Details

Similar Books