Buku Ekonomi Kelembagaan : Paradigma, Teori, dan Kebijakan - Karya Prof Dr Ahmad Erani Yustika
s
Book 5

Ekonomi Kelembagaan : Paradigma, Teori, dan Kebijakan

Reviews (0 / 5)

by Prof. Dr. Ahmad Erani Yustika

About this edition
Ekonomi Kelembagaan (Institutional Economics) adalah cabang ilmu ekonomi yang mempelajari pengaruh dan peranan institusi formal dan informal terhadap kinerja ekonomi, baik pada tataran makro maupun tataran mikro. Dengan kita mempelajari ekonomi kelembagaan. Maka kita akan mengetahui adanya kegagalan-kegagalan, salah satunya ada kegagalan pasar. Kegagalan pasar ini yg diabaikan atau yang tidak dipikirkan oleh kaum klasik atau neoklasik. Lahirnya Aliran Ekonomi Kelembagaan merupakan reaksi dari keberadaan aliran ekonomi Neoklasik, yang ternyata banyak kelemahannya tetapi banyak menguasai para pemikir ekonomi dan banyak diaplikasikan di berbagai negara, termasuk negara berkembang. Fungsi utama lembaga ekonomi ada dua, yaitu: Mengatur masalah hubungan antar pelaku ekonomi dan meningkatkan produktivitas ekonomi semaksimal mungkin. Mengatur masalah distribusi serta konsumsi barang dan jasa yang dibutuhkan bagi kelangsungan hidup manusia. Sinopsis : Dalam perjalanannya, di saman, mekanisme pasar yang disokong oleh aliran klasik/neoklasik telah menciptakan polusi yang tidak sedap bagi negara-negara yang mempraktekkannya. Celakanya, polusi tersebut bukan implementasi yang terjadi akibat negara tersebut salah dalam mengerjakan kebijakan yang pasti, melainkan dalam pemikiran klasik/neoklasik memang tersimpan cacat filosofis dalam wujud asumsi-asumsi yang melatarinya. Tepat pada titik inilah ekonomi kelembagaan masuk untuk mewartakan bahwa kegiatan ekonomi sangat penting oleh tata letak antarpelaku ekonomi (teori ekonomi politik), desain aturan (teori ekonomi biaya transaksi), informasi yang tidak setara (teori informasi asimetris), norma dan keyakinan suatu individu /komunitas (teori modal sosial), insentif untuk melakukan kolaborasi (teori tindakan kolektif). Daftar Isi : Bonus dalam paket : Informasi Lain : Judul : Ekonomi Kelembagaan : Paradigma, Teori, dan Kebijakan Penulis : Prof. Dr. Ahmad Erani Yustika Penerbit : Penerbit Erlangga ISBN : 9786022413592 Terbit : 12 Sep 2013 Halaman : 305 Lebar : 17.5 cm Berat : 0.52 kg
Details

Similar Books